News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Unik, Naga Raksasa hingga Tank Tempur Meriahkan HUT ke-78 RI Warga Desa Petiken Gresik

Ribuan warga Desa Petiken, Kecamatan Driyorejo, Gresik, Jawa Timur menggelar kegiatan karnaval massal untuk memeriahkan momen HUT ke-78 Republik Indonesia.
Minggu, 20 Agustus 2023 - 11:31 WIB
Kostum Tuyul hingga Tank Tempur Meriahkan HUT ke-78 RI Warga Desa Petiken Gresik
Sumber :
  • tvOne - m habib

Gresik, tvOnenews.com - Ribuan warga Desa Petiken, Kecamatan Driyorejo, Gresik, Jawa Timur menggelar kegiatan karnaval massal untuk memeriahkan momen HUT ke-78 Republik Indonesia. Uniknya warga desa kompak turun membanjiri jalan desa dengan memakai berbagai kostum menarik mulai dari tuyul, Suku Dayak, Wali Songo, tank tempur, sepeda hias, burung merak hingga ular naga raksasa untuk menghibur warga, Minggu (20/8).

Tidak hanya itu saja, agar kegiatan karnaval Desa Petikan berjalan semakin meriah, warga juga dengan senang hati berdandan secantik-cantiknya dan semenarik mungkin saat berkeliling desa dengan diiringi alunan musik dangdut yang menambah semarak kegembiraan dan kekompakan warga.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Nantinya aneka kostum unik dari para peserta masing-masing rukun warga di Desa Petiken, mulai dari RW 1 hingga RW 6 tersebut akan mendapatkan penilaian dari panitia dan akan diundi untuk mendapatkan aneka hadiah menarik mulai dari tv, kulkas, mesin cuci, kipas angin hingga berbagai macam hadiah lainnya yang diumumkan di penghujung acara karnaval desa.

Kepala Desa Petiken, Mardi Utomo mengatakan jika kegiatan karnaval Desa Petikan melibatkan seluruh lapisan warga masyarakat. Tidak hanya untuk mengisi kemerdekaan ke- 78 Republik Indonesia, kegiatan ini sekaligus sebagai ajang kumpul warga dan menjalin tali silaturrahmi antar warga Desa Petiken, Driyorejo Gresik.

"HUT ke-78 RI kali ini sangat spesial bagi warga Desa Petiken. Warga sangat antusias dan tumpah ruah membanjiri jalanan desa untuk memeriahkan Hari Kemerdekaan," ujar Kades Petiken, Minggu (20/8).

Kades Mardi Utomo menambahkan, selain diikuti seluruh warga, dalam kegiatan karnaval juga melibatkan Pemdes Petiken, semua RW, Karang Taruna, ibu-ibu PKK, dan para mahasiswa Unesa Surabaya yang sedang melakukan kuliah kerja nyata di Desa Petikan, agar kegiatan dapat berjalan meriah dan sukses.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Panitia juga telah menyiapkan aneka macam hadiah menarik bagi warga Desa Petiken. Ada juga sentra UMKM warga yang menyediakan aneka makanan dan minuman yang ada di depan Balai Desa Petiken dengan harga yang sangat terjangkau," tutup Kades Mardi Utomo.

Kades Mardi berharap, dengan adanya kegiatan tahunan karnaval 17- San, warga masyarakat Desa Petikan semakin guyub, hidup rukun, dan saling tolong-menolong antar warga, demi terwujudnya masyarakat yang sejahtera.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT