LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Bimtek persiapan Pemuli 2024
Sumber :
  • syamsul huda

Rebut Kemenagan, 120.800 Saksi di TPS Disiapkan Demokrat Jatim

Untuk menyiapkan target kemenangan dalam Pemilu 2024, DPD Partai Demokrat Jatim menggelar Bimbingan Teknis untuk para koordinator saksi DPC Demoktar seJatim.

Minggu, 30 Juli 2023 - 12:23 WIB

Surabaya, tvOnenews.com - Untuk menyiapkan target kemenangan dalam Pemilu 2024, DPD Partai Demokrat Jatim menggelar Bimbingan Teknis untuk para koordinator saksi DPC Demoktar Kabupaten/Kota seJatim yang digelar di Surabaya. 

Acara dibuka oleh Sekretaris DPD Demokrat Jatim Reno Zulkarnaen dan akan ditutup oleh Ketua DPD Partai Demokrat Jatim, Emil Elestianto Dardak Minggu (30/7).

Dalam sambutannya Reno menegaskan, Demokrat Jatim saat ini dalam kondisi sangat solid untuk menghadapi Pemilu Legislatif 2024 dengan sangat serius. 

"Hari ini kita lebih serius, dan kita melihat hari ini sangat solid, dan kami siap untuk menang di Jatim. Semua bergerak dengan progres yang luar biasa. Ini bisa dilihat dari kader kader lama yang makin semangat membesarkan dan memenangkan Demokrat di Jatim pada pemilu 2024," terang Reno. 

Hadir dalam acara pembukaan Bimtek tersebut Bendahara umum DPP Partai Demokrat Renville Antonio, Ketua Badan Koordinasi Saksi Nasional DPP Partai Andi Timo Pangerang, Iwan Rinaldo Syarief Kepala Badadiklat DPP, Muhajir, SH (Deputi Bidang Hukum DPP) Demokrat Hj Andi Timo, Bendahara DPD Partai Demokrat Jatim Agung Mulyono dan jajaran pengurus DPD Patrtai Dmeokrat Jatim. 

Baca Juga :

Hj Andi Timo yang hadir sebagai pemateri mengatakan, kehadiran para saksi di TPS adalah sangat penting karena merekalah yang akan melakukan pengawasan, memantau dan merekam data hasil pencoblosan saat Pemilu.

"Nanti akan dibuat petunjuk aturan untuk saksi apa yang akan dilakukan, karena nanti setiap TPS harus ada saksi. Tim ini akan melakukan pengamanan dan pengawalan dari TPS hingga KPU kabupaten, provinsi dan pusat. Kita siapkan aplikasi untuk merekap hasil dari masing TPS, " jelas Andi Timo. 

Sementara itu, Ketua Panitia bimtek Jakfar Sodiq mengaku, Tim Koordinasi Saksi Provinsi (DPD) sudah mengawal pembentukan BKSC (Badan Koordinasi Saksi Cabang) seJatim, dan nantinya akan berkeliling Jatim untuk memberikan bimbingan teknis di kabupaten dan kota. 

"Setelah ini mereka (BKSC) yang kita training hari ini, akan keliling ke kecamatan dan desa bersama kita untuk melatih para saksi-saksi," ungkap Jakfar. 

Tim ini akan bekerja secara terkoordinasi, setelah sebelumnya dinilai sporadis dan jalan sendiri-sendiri. 

"Selama ini ketika saksi ini tidak terskema dan terstruktur dengan baik, banyak suara yang hilang. Karenanya kita sepakat membentuk badan saksi yang tugasnya mendata dan mengawasi hasil suara C1, agar tak lagi kejadian lalu suara kita hilang, " tambahnya. 

Sekitar 120.800 lebih saksi disiapkan, dan saat ini sekitar 7431 TPS sudah siap saksi-saksinnya dan terus progres untuk diupdate dengan target bulan Oktober selesai. 

"Jawa Timur kita sadar adalah beattle ground pada Pilleg 2024, maka hanya satu hal, kita siap untuk menang," pungkasnya. (sha/far)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Minim Partisipasi, Kubu Ridwan Kamil - Suswono Tuding 'Serangan Fajar' di Pilkada Jakarta 2024

Minim Partisipasi, Kubu Ridwan Kamil - Suswono Tuding 'Serangan Fajar' di Pilkada Jakarta 2024

Minim Partisipasi, Kubu Ridwan Kamil - Suswono Tuding 'Serangan Fajar' di Pilkada Jakarta 2024
Buntut Polisi Tembak Polisi, Kapolres Sukabumi AKBP Samian Ultimatum Anggotanya: Senjata Api Itu Juga Dilarang...

Buntut Polisi Tembak Polisi, Kapolres Sukabumi AKBP Samian Ultimatum Anggotanya: Senjata Api Itu Juga Dilarang...

Kapolres Sukabumi, AKBP Samian menanggapi kasus polisi tembak polisi yang kembali terjadi di Polres Solok Selatan, Sumatera Barat. Penggunaan senjata api...
Jemaah Elharamain Wisata Difasilitasi 3x Umroh Dibimbing Muthowif Berpengalaman

Jemaah Elharamain Wisata Difasilitasi 3x Umroh Dibimbing Muthowif Berpengalaman

Selasa (5/11/2024) tak terasa sudah empat hari jemaah Umroh plus Aqsa Elharamain Wisata berada di Madinah. Masih betah rasanya berlama-lama tinggal di kotanya -
Sembari Menunggu Iqamah, Bolehkah Mengisi Waktu Sambil Sholawatan? Ternyata Buya Yahya Bilang Justru Sebaiknya…

Sembari Menunggu Iqamah, Bolehkah Mengisi Waktu Sambil Sholawatan? Ternyata Buya Yahya Bilang Justru Sebaiknya…

Sembari menunggu jamaah datang ke masjid diselingi dengan sholawatan setelah adzan hingga sebelum iqamah, memangnya boleh? Buya Yahya berikan penjelasannya
Pimpin Upacara Kenaikan 26 Pangkat, Ini Pesan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo

Pimpin Upacara Kenaikan 26 Pangkat, Ini Pesan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin upacara kenaikan pangkat terhadap 26 Perwira Tinggi (Pati) Polri. Acara ini digelar di Gedung Rupatama Mabes Polri pada Jumat (29/11/2024).
Sinopsis Drakor Who Is She, Jadi Ajang Comeback Akting Jin Young dengan Kisah Dramanya yang Bercerita tentang...

Sinopsis Drakor Who Is She, Jadi Ajang Comeback Akting Jin Young dengan Kisah Dramanya yang Bercerita tentang...

Gaet Kim Hae Sook hingga Young sebagai pemeran utama, seperti apa cerita yang akan disajikan drakor ini? Yuk, simak sinopsis drakor Who Is She berikut ini.
Trending
Buntut Polisi Tembak Polisi, Kapolres Sukabumi AKBP Samian Ultimatum Anggotanya: Senjata Api Itu Juga Dilarang...

Buntut Polisi Tembak Polisi, Kapolres Sukabumi AKBP Samian Ultimatum Anggotanya: Senjata Api Itu Juga Dilarang...

Kapolres Sukabumi, AKBP Samian menanggapi kasus polisi tembak polisi yang kembali terjadi di Polres Solok Selatan, Sumatera Barat. Penggunaan senjata api...
Jemaah Elharamain Wisata Difasilitasi 3x Umroh Dibimbing Muthowif Berpengalaman

Jemaah Elharamain Wisata Difasilitasi 3x Umroh Dibimbing Muthowif Berpengalaman

Selasa (5/11/2024) tak terasa sudah empat hari jemaah Umroh plus Aqsa Elharamain Wisata berada di Madinah. Masih betah rasanya berlama-lama tinggal di kotanya -
Sembari Menunggu Iqamah, Bolehkah Mengisi Waktu Sambil Sholawatan? Ternyata Buya Yahya Bilang Justru Sebaiknya…

Sembari Menunggu Iqamah, Bolehkah Mengisi Waktu Sambil Sholawatan? Ternyata Buya Yahya Bilang Justru Sebaiknya…

Sembari menunggu jamaah datang ke masjid diselingi dengan sholawatan setelah adzan hingga sebelum iqamah, memangnya boleh? Buya Yahya berikan penjelasannya
Pimpin Upacara Kenaikan 26 Pangkat, Ini Pesan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo

Pimpin Upacara Kenaikan 26 Pangkat, Ini Pesan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin upacara kenaikan pangkat terhadap 26 Perwira Tinggi (Pati) Polri. Acara ini digelar di Gedung Rupatama Mabes Polri pada Jumat (29/11/2024).
Dua Pemain Keturunan Ini Berharap Segera Naturalisasi, PSSI harus 'Gercep' Kalau Tidak Mau Diambil Timnas Belanda..

Dua Pemain Keturunan Ini Berharap Segera Naturalisasi, PSSI harus 'Gercep' Kalau Tidak Mau Diambil Timnas Belanda..

Bocoran nama-nama pemain keturunan yang masuk list PSSI untuk dinaturalisasi agar bisa memperkuat Timnas Indonesia PSSI harus gercep kalau tidak diambil Belanda
Ketum PSSI Erick Thohir Full Senyum Usai FIFA Beri Kabar Baik untuk Timnas Indonesia, Begini Katanya...

Ketum PSSI Erick Thohir Full Senyum Usai FIFA Beri Kabar Baik untuk Timnas Indonesia, Begini Katanya...

Ketum PSSI Erick Thohir full senyum usai FIFA beri kabar baik terkait timnas Indonesia. Diketahui, Indonesia kini miliki 1.135,11 poin, atau tambah 16,24 poin.
Omongan Jujur Erick Thohir ke Media Italia Bikin Media Vietnam Heboh, Sebut Timnas Indonesia saat Ini Masih...

Omongan Jujur Erick Thohir ke Media Italia Bikin Media Vietnam Heboh, Sebut Timnas Indonesia saat Ini Masih...

Omongan jujur Erick Thohir kepada media Italia ternyata membuat media Vietnam heboh, Erick Thohir berbicara soal Timnas Indonesia dan potensi di masa depan.
Selengkapnya
Viral