News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Buntut Aktor Pembakar Mobil di Probolinggo Ditahan, Anak Tersangka Buka Suara

Tanggapi kasus penahanan S sebagai otak pelaku pembakaran mobil Saiful Bahri warga Probolinggo, pihak keluarga tersangka buka suara atas masalah yang sebenarnya
Kamis, 1 Juni 2023 - 20:20 WIB
Penangkapan pelaku utama pembakaran mobil
Sumber :
  • m syahwan

Probolinggo, tvOnenews.com - Tanggapi kasus penahanan S sebagai otak pelaku pembakaran mobil milik Saiful Bahri warga Desa Kedung Rejoso Kotaanyar, Kabupaten Probolinggo, pada press release (30/5) yang digelar di Mapolres Probolinggo lalu. Pihak keluarga tersangka kecewa dan buka suara atas masalah sebenarnya yang terjadi selama ini.

Diketahui, jika keduanya memiliki kerjasama (rekan kerja) sebelumnya, namun salah seorang dianggap tidak berkomitmen dalam pekerjaannya ketika di tengah perjalanan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Anak tersangka S, Nelsa menyampaikan, bahwa ayahnya sudah lama menaruh dendam untuk memberi pelajaran kepada Saiful Bahri, selaku ketua LSM Siliwangi karena merasa sakit hati setelah dikhianati.

"Ayah saya dijadikan tersangka dalam perkara pembakaran mobil milik Saiful Bahri yakni ketua LSM Siliwangi. Bahwa perkara tersebut berawal dari sakit hati, dimana saudara Saiful mendatangi ayah saya dengan menawarkan data terkait dugaan tindak pidana korupsi Desa Binor, yang akan diproses hukum melalui kejaksaan negeri terkait dugaan kerugian negara," jelasnya, Kammis (1/6).

Keluarga tersangka menambahkan, atas permasalahan itu, saudara Saiful patut diduga tidak komit dan sudah menerima sejumlah nominal dari ayahnya.

Setelahnya, Saiful mulai susah dihubungi hingga akhirnya ayahnya mendapatkan informasi jika Saiful diduga telah bertemu dengan oknum Desa Binor.

“Terkait permasalahan ini, kami sekelurga akan memberikan surat kuasa pada seorang pengacara di Surabaya, untuk membantu permasalahan ini, agar publik tahu yang sebenarnya terjadi. Penunjukkan kuasa hukum tersebut, semata-mata guna membuka tabir yang selama ini masih jadi misteri. Sehingga nanti bisa terbuka gamblang dan diketahui semua orang," pungkasnya.

Sementara itu, saat dikonfirmasi melalui WhatsApp telepon selulernya, Saiful Bahri menjelaskan, untuk saat ini, tidak terlalu banyak mau menanggapi isu di luaran.

"Seingat saya, kegiatan organisasi saya yang cukup menjadi perhatian publik yakni terkait protes sawdust," ucapnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Sepenuhnya, untuk proses hukum saya percayakan ke pihak penyidik," imbuhnya.

Pihak keluarga tersangka berharap, kepolisian dapat mengembangkan kasus pembakaran mobil tersebut ke permasalahan yang sebenarnya, hingga ke akar-akarnya. (msn/far)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT