News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Unik! Ratusan Anjing Ras Berbusana Ala Cowboy dan Cowgril 80’s Rayakan Ultah Mercy si French Bulldog

Kemeriahan tersebut ternyata merupakan bagian dari perayaan ulang tahun ke-4 ekor anjing French Bulldog bernama mercy yang bermain bersama. Tak hanya itu saja,
Minggu, 7 Mei 2023 - 15:51 WIB
Unik! Ratusan Anjing Ras Berbusana Ala Cowboy dan Cowgril 80’s Rayakan Ultah Mercy si French Bulldog
Sumber :
  • tim tvone - ZAINAL AZKHARI

Surabaya, tvonenews.com - Alunan musik jango dan banjo dari Lagu Country Khas Amerika abad pertengahan membahana di Seantero Atrium sebuah Mall ternama di Surabaya timur. Seolah mengajak semua yang hadir untuk berjoget ria ala Cowboy, pada Minggu (7/5/2023) siang. Namun, kemeriahan tersebut ternyata merupakan bagian dari perayaan ulang tahun ke-4 seekor anjing French Bulldog bernama Mercy yang bermain bersama. 

Tak hanya itu saja, ratusan anjing berbagai ras yang seluruhnya kompak bertribut Cowboy dan Cowgril ala negeri paman sam. Walhasil, ratusan anjing yang memakai aneka kostum tersebut menarik perhatian para pengunjung mal. Selain itu, Lulu pemilik acara sekaligus Mama Asuh Mercy mengatakan ultah Mercy tidak hanya berupa pesta semata namun juga diramaikan dengan beragam kegiatan seperti lomba fashion show anjing hingga kedekatan anjing dengan sang pemilik

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Lulu akui dirinya mengadakan acara tersebut sekaligus memberikan edukasi kepada masyarakat agar menjalin kedekatan dengan hewan peliharaan, khususnya anjing yang dirawat sehari-hari di rumah.

“Saya kerapkali menjumpai anjing yang ditelantarkan pemiliknya. Hal tersebut membuat saya sangat sedih, Bahkan Anjing yang saya rawat ini ada yang hasil adopsi, termasuk Mercy," ujarnya, Minggu (7/5/2023).

tvonenews

 

Dalam perjalanan hidupnya lulu mengadopsi sedikitnya 9 ekor anjing, ia memiliki pengalaman menyelamatkan seekor anjing yang ditinggalkan pemiliknya di tempat penampungan untuk dipelihara.

"Saya pernah terenyuh menyaksikan anjing terlantar di penampungan , Akhirnya saya tebus, saya pelihara hingga sekarang," ungkapnya.

Dalam acara tersebut, Sherly juga mengundang para pecinta anjing dari berbagai daerah di Jatim untuk bersilaturahmi.

Selain itu, dirinya juga mendatangkan dokter hewan untuk mengedukasi pemilik anjing bagaimana cara merawat peliharaannya agar tetap sehat.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Jenny salah satu pelatih anjing yang merupakan pengagas acara dalam gelaran  tersebut mengatakan perayaan ultah tersebut juga diselipkan berbagai edukasi dan lomba itu bisa menjadi sarana sosialisasi bagi pemelihara agar bisa kenal dekat seperti sahabat dengan hewan peliharaannya.

"Anjing yang hadir saat ini pasti akan melihat banyak keramaian, itu akan melatih karakternya anjing itu juga. Dia akan menjadi berani, terbiasa, dan enggak kuper," tuturnya

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT