Nunukan, Kalimantan Utara - Pemerintah Malaysia mendeportasi 147 pekerja migran ilegal melalui pintu Nunukan, Kalimantan Utara. Pekerja tiba di pelabuhan Tunon Taka, Nunukan dengan didampingi petugas Konsulat RI Tawau. Para pekerja ini berasal dari sejumlah daerah di Sulawesi, Jambi, Kalimantan Utara, dan NTT. (afr)