Afghanistan Jadi \"Dapur\" Munculnya Radikalisme, Mahfudz: Itu Tidak Bisa Dipungkiri
Rabu, 25 Agustus 2021 - 11:35 WIB
Keberhasilan Taliban mengusai Afghanistan tuai berbagai respons. Pihak kontra memilih waspada karena menilai akan menjadi pemantik radikalisme di Indonesia. Benarkah hal ini sebabkan Islamophobia?