Beredar video sebuah Angkot menghindari pengendara yang terjatuh di jalanan. Dalam video, terlihat sebuah motor yang melaju tiba-tiba kehilangan keseimbangan dan kemudian terjatuh sehingga pengendaranya terbaring di jalan.
Sebelum dimakamkan, Almarhum Marwan dan Almarhum Alwan dibawa ke Kantor tvOne Pulo Gadung untuk diberikan penghormatan terakhir. Sedangkan Almarhum Sunardi langsung dibawa oleh keluarga ke Magetan, Jawa Timur.
Petang ini rencananya jenazah tiga kru tvOne yakni Marwan, Alwan Syahmidi, dan Sunardi akan diberangkatkan dari Rumah Sakit Islam Al Ikhlas Pemalang ke rumah duka.
Pasca kecelakaan yang dialami tim jurnalis tvOne di Jalan Tol Pemalang, Batang KM 315, mobil rombongan kru tvOne yang mengalami kecelakaan sudah dievakuasi dari lokasi kejadian ke area exit tol.
Dua pria di Gresik, Jawa Timur terlibat baku hantam di pinggir jalan pada Kamis (31/10/2024). Diduga perkelahian berawal saat keduanya berebut lahan parkir.
Pemerintah melalui Kementerian Perindustrian atau Kemenperin sedang mempertimbangkan untuk menonaktifkan nomor seri IMEI bagi produk iPhone 16 yang terbukti diperjualbelikan di dalam negeri.
Sopir truk yang menabrak mobil kru tvOne mengalami microsleep atau tidur singkat. Hal ini dikatakan Kabid Humas Polda Jawa Tengah Kombes Pol Artanto melalui pesan singkat pada Kamis (31/10/2024).
Pemerintah melalui Kementerian Ketenagakerjaan bergerak cepat dengan mengunjungi lokasi pabrik perusahaan tekstil raksasa PT Sri Rejeki Isman Tbk atau Sritex di kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah, Senin (28/10/2024).
Akibat hujan deras disertai angin kencang sebuah pohon tumbang menimpa peserta perkemahan Compass 7 Pramuka di Kecamatan Bilah Hulu, Labuhanbatu, Sumatera Utara.
Satu pekan sejak ditemukan dan dikenali mayat perempuan dalam tas, pihak keluarga meminta polisi untuk memberikan hukuman seberat-beratnya kepada pelaku yang telah membunuh anaknya.
Lalu Mara Satriawangsa selaku pemimpin redaksi tvOne menyampaikan rasa duka mendalam atas peristiwa kecelakaan yang menimpa rombongan kru tvOne di Tol Pemalang, Jawa Tengah pagi tadi (31/10/2024).
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, bakal kehilangan satu amunisi berharganya untuk pertandingan melawan Timnas Jepang di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Bintang Voli Indonesia, Megawati Hangestri melanjutkan perjalanannya bersama Daejeon Jung Kwan Jang Red Sparks pada gelaran Liga Voli Korea Musim 2024/2025.
Nasib Megawati Hangestri di liga voli Korea musim depan sempat jadi perbincangan, setelah KOVO melakukan perubahan regulasi kontrak pemain asing di V-league.
Penggawa Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam, terancam dicoret oleh Shin Tae–yong untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang akan diadakan lagi pada November ini.
Skuad Garuda -Timnas Indonesia- bakal mengarungi gelaran Piala AFF 2024 pada 8 Desember 2024 sampai 5 Januari 2025 dan menghadapi Myanmar di laga pembuka Grup B
Mahkamah Konstitusi (MK) menyatakan gugur terhadap permohonan Putra Arista Pratama yang berprofesi sebagai karyawan swasta dalam Sidang Pengucapan Ketetapan Nomor 141/PUU-XXII/2024 pada Kamis (31/10/2024).
Video viral detik-detik sopir truk kontainer menjadi aksi amuk massa di kawasan Tugu Adipura, Kota Tangerang tersebar luas pada sejumlah akun media sosial.
PT Permodalan Nasional Madani atau PNM jadi pihak aktif dalam berdayakan kelompok ultra mikro melalui pembiayaan hingga pemberdayaan lainnya seperti pelatihan.
Tokoh perempuan Jakarta, Prof. Dr. Hj. Sylviana Murni, SH,. M.Si dilantik menjadi rektor Institut Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Mandala Indonesia (STIAMI).
Polisi menetapkan Fauzan Fahmi (43) pelaku kasus temuan mayat wanita tanpa kepala berinisial SH (40) yang ditemukan di Danau Muara Baru, Jakarta Utara sebagai tersangka.