News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Reaksi Eks Kiper Asal Korea Selatan usai Nova Arianto Minta Maaf Gegara Timnas Indonesia U-17 Digilas Korea Utara di Piala Asia U-17 2025

Pelatih Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto meminta maaf usai timnya kalah dari Korea Utara di perempat final Piala Asia U-17 2025.
Selasa, 15 April 2025 - 09:08 WIB
nova arianto pelatih Timnas Indonesia U17
Sumber :
  • Kolase

Jakarta, tvOnenews.com - Pelatih Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto meminta maaf usai timnya kalah dari Korea Utara di perempat final Piala Asia U-17 2025.

Dalam laga yang digelar di Stadion King Abdullah Sports City, Jeddah, Arab Saudi pada Senin (14/4/2025) itu, Garuda Asia menyerah 0-6 dari Chollima junior.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara di Piala Asia U-17 2025
Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara di Piala Asia U-17 2025
Sumber :
  • PSSI

 

Nova Arianto sejatinya memainkan skuad terbaiknya dalam starting line up dengan memasang Mathew Baker, Evandra Florasta hingga Zahaby Gholy.

Alih-alih membuka keunggulan, Timnas Indonesia U-17 kebobolan pada menit ke-8 melalui tendangan setengah voli Choe Song-hun.

Setelah itu, Garuda Asia kembali dibobol melalui aksi Kim Yu-jin (19’), Ri Kyong-bong (48’), Kim Tae-guk (60’ P), Ri Kang-rim (61’) dan Pak Ju-won (77’).

Kekalahan telak itu membuat Timnas Indonesia U-17 tersingkir dari Piala Asia U-17 2025, sedangkan Korea Utara akan bersua Uzbekistan di semifinal.

Selepas pertandingan, Nova Arianto meminta maaf kepada semua pihak atas kegagalan Timnas Indonesia U-17 melaju ke semifinal Piala Asia U-17 2025.

"Saya minta maaf akhirnya perjalanan kami di Piala Asia U17 harus terhenti di babak 8 besar," tulis Nova Arianto di unggahan Instagram pribadinya.

Di sisi lain, mantan asisten Shin Tae-yong di Timnas Indonesia itu tetap mengapresiasi anak asuhnya yang telah berjuang keras hingga sejauh ini.

Nova Arianto minta maaf usai Timnas Indonesia U-17 terhenti di delapan besar Piala Asia U-17 2025
Nova Arianto minta maaf usai Timnas Indonesia U-17 terhenti di delapan besar Piala Asia U-17 2025
Sumber :
  • Instagram/Nova Arianto

 

"Pertama tama saya sampaikan terima kasih sebesar besarnya atas kerja keras semua pemain yang sudah berjuang untuk memberikan yang terbaik, banyak pengorbanan dilakukan pemain tetapi isemua terbayarkan dengan kami lolos Piala Dunia U17," kata Nova Arianto.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Termasuk semua staff pelatih dan official yg bekerja sangat keras dalam menyiapkan agar pemain bisa maksimal di setiap pertandingan, pastinya semua punya peran masing"dalam kesuksesan tim ini meraih mimipi kami ke Piala Dunia U17," tambahnya.

Lebih lanjut, eks pemain Persib Bandung itu juga tak lupa berterima kasih kepada PSSI termasuk para suporter atas semua dukungan yang diberikan.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Prabowo Targetkan Pembangunan Ratusan Sekolah dalam Kurun Waktu 4 Tahun

Prabowo Targetkan Pembangunan Ratusan Sekolah dalam Kurun Waktu 4 Tahun

Pemerintah Indonesia terus menggenjot penambahan fasilitas pendidikan diseluruh penjuru wilayah.
Geger! Pedagang Cilok Luka-luka Usai Dianiaya di Kembangan

Geger! Pedagang Cilok Luka-luka Usai Dianiaya di Kembangan

Seorang pria yang merupakan pedagang cilok mengalami luka-luka usai menjadi korban penganiayaan di Jalan Basmol Raya, Kembangan, Jakarta Barat, Senin (13/1/2026).
Kasus Korupsi Kuota Haji, Petinggi PBNU Diduga Terima Uang

Kasus Korupsi Kuota Haji, Petinggi PBNU Diduga Terima Uang

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan pemeriksaan terhadap Ketua Bidang Ekonomi Pengurus Besar Nahdatul Ulama (PBNU) Aizzudin Abdurrahman terkait kasus dugaan korupsi kuota haji 2024.
Michael Carrick Kembali ke Old Trafford, Manchester United Masuki Era Interim

Michael Carrick Kembali ke Old Trafford, Manchester United Masuki Era Interim

Manchester United dikabarkan semakin dekat menunjuk Michael Carrick sebagai manajer interim hingga akhir musim.
Pria Tewas Bersimbah Darah di TPU Kota Bekasi, Polisi Ungkap Sosok Pelakunya

Pria Tewas Bersimbah Darah di TPU Kota Bekasi, Polisi Ungkap Sosok Pelakunya

Polda Metro Jaya menangkap pelaku pembunuhan pria berinisial MDTWS (25) yang ditemukan tewas di tempat pemakaman umum (TPU) Jatisampurna, Kota Bekasi, Jawa Barat, pada Minggu (11/1/2026).
Teknologi Robotik dalam Pengobatan Kanker Prostat: Bagaimana Perkembangannya di Dunia dan Indonesia?

Teknologi Robotik dalam Pengobatan Kanker Prostat: Bagaimana Perkembangannya di Dunia dan Indonesia?

Kehadiran sistem bedah robotik menjadi langkah penting untuk mendekatkan standar penanganan kanker prostat di dalam negeri dengan praktik medis global, sehingga
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Michael Carrick Kembali ke Old Trafford, Manchester United Masuki Era Interim

Michael Carrick Kembali ke Old Trafford, Manchester United Masuki Era Interim

Manchester United dikabarkan semakin dekat menunjuk Michael Carrick sebagai manajer interim hingga akhir musim.
Pria Tewas Bersimbah Darah di TPU Kota Bekasi, Polisi Ungkap Sosok Pelakunya

Pria Tewas Bersimbah Darah di TPU Kota Bekasi, Polisi Ungkap Sosok Pelakunya

Polda Metro Jaya menangkap pelaku pembunuhan pria berinisial MDTWS (25) yang ditemukan tewas di tempat pemakaman umum (TPU) Jatisampurna, Kota Bekasi, Jawa Barat, pada Minggu (11/1/2026).
Belum usai Euforia Persib Menang Atas Persija, Maung Bandung Dapat Kabar Buruk dari Situasi Federico Barba

Belum usai Euforia Persib Menang Atas Persija, Maung Bandung Dapat Kabar Buruk dari Situasi Federico Barba

Persib Bandung meraih kabar kurang menyenangkan dari Federico Barba usai menumbangkan Persija Jakarta. Bek asal Italia itu kini dikabarkan menjadi incaran tiga klub Serie B.
Juventus Beri Pukulan Telak kepada Emil Audero, Luciano Spalletti Justru Sampaikan Pernyataan Mengejutkan

Juventus Beri Pukulan Telak kepada Emil Audero, Luciano Spalletti Justru Sampaikan Pernyataan Mengejutkan

Pelatih Juventus, Luciano Spalletti, menyampaikan pernyataan mengejutkan setelah menang telak dengan skor 5-0 atas Cremonese. Kiper Timnas Indonesia, Emil Audero, menjadi korbannya.
Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Berikut ramalan kondisi finansial zodiak pada 14 Januari 2026 untuk enam zodiak pertama, Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo.
Siapa Sih Kelly di Buku Broken Strings Aurelie Moeremans? Sosoknya Bikin Pembaca Emosi dan Kini Minta Maaf

Siapa Sih Kelly di Buku Broken Strings Aurelie Moeremans? Sosoknya Bikin Pembaca Emosi dan Kini Minta Maaf

Aurelie Moeremans menghadirkan sosok Kelly yang memberikan nomornya kepada Bobby di buku Broken Strings. Aurelie mengungkapkan sahabatnya sudah minta maaf.
Kekayaan Timothy Ronald Disorot Usai Terseret Dugaan Penipuan, Ini Sumber Pundi-Pundi Sang Raja Kripto

Kekayaan Timothy Ronald Disorot Usai Terseret Dugaan Penipuan, Ini Sumber Pundi-Pundi Sang Raja Kripto

Kekayaan Timothy Ronald disorot usai terseret dugaan penipuan trading kripto. Ini sumber pundi-pundi Raja Kripto Indonesia.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT