News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Permalukan Barcelona di Kandang Sendiri, Ini Dia Filip Kostic "Sang Pembunuh Raksasa"

Membawa Eintracht Frankfurt menantang Barcelona di perempatfinal Liga Europa, Filip Kostic maupun Frankfurt menjadi senjata rahasia untuk mempermalukan Blaugrana
Jumat, 15 April 2022 - 21:10 WIB
Filip Kostic dari Eintracht Frankfurt memiliki andil dalam ketiga gol tandang Eintracht Frankfurt ke Barcelona
Sumber :
  • bundesliga.com

Barcelona, Spanyol - Berpesta di stadion semegah Nou Camp di Barcelona rasanya merupakan salah satu impian pesepakbola di muka bumi ini. Kamis malam (14/4/2022) pemain yang berhasil mewujudkan mimpinya itu adalah Filip Kostic. Pemain Serbia milik Eintracht Frankfurt itu mendengarkan namanya menggema di stadion yang memiliki kapasitas nyaris mendekati 100 ribu penonton tersebut.

Membawa Eintracht Frankfurt menantang Barcelona di perempatfinal Liga Europa, baik Filip Kostic maupun Frankfurt sadar mereka bukan favorit. Tapi itulah yang menjadi senjata rahasia untuk mempermalukan Blaugrana. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kostic membungkam public Nou Camp lewat sepakan penalti di menit 4 di babak pertama. Setengah jam kemudian pemain berusia 29 tahun itu memberikan umpan yang diselesaikan dengan sempurna oleh rekannya, Rafael Borre, Die Adler memimpin 2-0 di masa istirahat.

Di babak kedua, Filip Kostic tak  juga kendor. Bekerja sama dengan gelandang asal jepang, Daichi Kamada, Kostic mencetak gol keduanya ke gawang Marc-Andre Ter Stegen. Eintracht Frankfurt pada akhirnya berhasil membawa pulang kemenangan atas barcelona dengan skor 3-2 dan berhak  membawa pulang tiket ke semifinal Liga Europa.

Siapakah sebenarnya sosok Filip Kostic? Pemain yang sudah mencetak tiga gol bagi tim nasional Serbia itu sesungguhnya bermain sebagai sayap kiri. Publik menyebut gayanya mirip dengan Gareth Bale yang saat ini sedang kesulitan di Real Madrid. Pelatih Eintracht Frankfurt, Oliver Glasner melihat potensi yang berbeda dari sosok Kostic.

"Filip memiliki kemampuan yang luar biasa untuk melihat pemain yang bebas di tengah ketika berada dalam tekanan yang besar,' ujar Glasner di laman resmi Bundesliga.

Sementara rekan satu timnya, Kevin Trapp memuji Filip Kostic yang tak pernah  menyerah. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Sepertinya Filip baru saja mmebeli mesin espresso yang bekerja sangat baik. Anda tak bisa menjatuhkannya, dia memiliki mental kuat bagai monster," ungkap Kevin Trapp.

Hingga kini Filip Kostic telah mengoleksi 4 gol dan 8 assists di bundesliga musim 2021-2022. Dia menyamai catatan Marco Reus dan Andrej Kramaric dalam urusan assists, menyebabkan Filip Kostic menjadi sosok yang paling ditakuti saat mengkreasikan serangan.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT