MU Imbang Lawan Wolves, Ruben Amorim Langsung Dapat Suntikan Dana Segar di Bursa Transfer Januari
- Action Images via Reuters/Matthew Childs
“Napoli yakin bahwa di jendela transfer musim panas, mereka akan mengaktifkan kewajiban untuk membeli Rasmus Hojlund. Nilainya akan mencapai €44 juta ditambah €6 juta [tambahan].”
Jika transfer itu terwujud, Manchester United akan menerima total dana sekitar €50 juta dari penjualan sang striker. Dana tersebut diyakini bakal menjadi modal penting bagi Setan Merah untuk kembali berinvestasi dan membangun skuad yang lebih kompetitif di musim-musim mendatang. (fan)
Load more