News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Daftar Lengkap Pemenang Piala Citra FFI 2025, Jumbo Jadi Film Animasi Panjang Terbaik

Inilah dia daftar lengkap pemenang Festival Film Indonesia (FFI) 2025 yang digelar pada Kamis (20/11/2025) malam.
Jumat, 21 November 2025 - 08:46 WIB
Film Jumbo
Sumber :
  • Visinema Pictures

Jakarta, tvOnenews.com - Inilah dia daftar lengkap pemenang Festival Film Indonesia (FFI) 2025 yang digelar pada Kamis (20/11/2025) malam.

Sejumlah seniman film Tanah Air berhasil menyabet piala prestisius dalam industri.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Berikut ini adalah daftar pemenangnya:

1. Film Cerita Panjang Terbaik: Pangku

2. Sutradara Terbaik: Yandy Laurens - Sore: Istri dari Masa Depan

3. Pemeran Utama Pria Terbaik: Ringgo Agus Rahman - Panggil Aku Ayah

4. Pemeran Utama Perempuan Terbaik: Sheila Dara Aisha - Sore: Istri dari Masa Depan

5. Pemeran Pendukung Pria Terbaik: Omara Esteghlal - Pengepungan di Bukit Duri

6. Pemeran Pendukung Perempuan Terbaik: Christine Hakim - Pangku

7. Penulis Skenario Asli Terbaik: Reza Rahadian & Felix K. Nesi - Pangku

8. Penulis Skenario Adaptasi Terbaik: Widya Arifianti & Sabrina Rochelle Kalangie - Home Sweet Loan

9. Film Dokumenter Panjang Terbaik: Tambang Emas Ra Ritek

10. Film Dokumenter Pendek Terbaik: Sie

11. Penghargaan Khusus Festival Film Indonesia 2025 Pilihan Dewan Juri Akhir Film Dokumenter: Satu Langkah Lagi

12. Film Animasi Panjang Terbaik: Jumbo

13. Film Animasi Pendek Terbaik: So I Pray

14. Film Cerita Pendek Terbaik: Sammi, Who Can Detach His Body Parts

15. Pengarah Sinematografi Terbaik: Ical Tanjung, I.C.S. - Pengepungan di Bukit Duri

16. Pengarah Artistik Terbaik: Eros Eflin - Pangku

17. Penata Efek Visual Terbaik: Abby Eldipie, Kalvin Irawan, Qanary Studio, LMN Studio, GAJAFX dan NO3G Visual Effects - Pengepungan di Bukit Duri

18. Penyunting Gambar Terbaik: Hendra Adhi Susanto - Sore: Istri dari Masa Depan

19. Penata Suara Terbaik: Ridho Fachri & Indrasetno Vyatrantra - Home Sweet Loan

20. Penata Musik Terbaik: Aghi Narottama - Pengepungan di Bukit Duri

21. Pencipta Lagu Tema Terbaik: Gerald Situmorang, Iga Massardi & Asteriska - Terbuang Dalam Waktu (Sore: Istri dari Masa Depan)

22. Penata Rias Terbaik: Novie Ariyanti - Pengepungan di Bukit Duri

23. Penata Busana Terbaik: Victoria Esti Wahyuni - The Shadow Strays

24. Karya Kritik Film Terbaik: Rambut Dalam 'Nana', Tempat Trauma dan Rahasia Digelung Bersama - Catra Wardhana.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

25. Piala Antemas: Jumbo

26. Pengabdian Seumur Hidup untuk Film: El Manik (Pemeran), Franki Raden (Penata Musik) dan Hendrick Gozali (Produser)

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Curi Satu Poin dari Gresik Phonska Plus, Yolla Yuliana Tetap Bangga dengan Performa Jakarta Livin Mandiri di Proliga 2026

Curi Satu Poin dari Gresik Phonska Plus, Yolla Yuliana Tetap Bangga dengan Performa Jakarta Livin Mandiri di Proliga 2026

Yolla Yuliana mengaku tidak terlalu kecewa dengan kekalahan Jakarta Livin Mandiri dari Gresik Phonska Plus pada laga terakhirnya di putaran pertama Proliga 2026
Tambang Emas Martabe Beralih ke Perminas, Danantara Siapkan Langkah Besar

Tambang Emas Martabe Beralih ke Perminas, Danantara Siapkan Langkah Besar

Pemerintah mulai membuka arah pengelolaan sumber daya strategis nasional menyusul pencabutan izin 28 perusahaan pascabencana di Sumatera.
Usut Dugaan Praktik Kecurangan Gagal Bayar PT DSI, Dittipideksus Bareskrim Polri Periksa 46 Saksi

Usut Dugaan Praktik Kecurangan Gagal Bayar PT DSI, Dittipideksus Bareskrim Polri Periksa 46 Saksi

Tim penyidik Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus (Dittipideksus) Bareskrim Polri memeriksa sejumlah saksi untuk mengusut kasus dugaan praktik kecurangan kasus gagal bayar PT Dana Syariah Indonesia (DSI). Sebelumnya sebanyak 28 saksi telah dilakukan pemeriksaan, kini bertambah menjadi 46 saksi.
Valentino Rossi Jajal Sirkuit Mandalika, Legenda MotoGP Akui Terpukau dengan Trek Kebanggaan Indonesia

Valentino Rossi Jajal Sirkuit Mandalika, Legenda MotoGP Akui Terpukau dengan Trek Kebanggaan Indonesia

Legenda MotoGP Valentino Rossi menjajal Sirkuit Pertamina Mandalika, Nusa Tenggara Barat, dalam rangkaian kegiatan Pertamina Enduro VR46 Riders Academy yang berlangsung pada 29 Januari 2026.
Moncer di Klub Belgia, Inter Milan Bakal Bawa Pulang Putra Legenda Nerazzurri sebagai Penerus Mkhitaryan Musim Depan

Moncer di Klub Belgia, Inter Milan Bakal Bawa Pulang Putra Legenda Nerazzurri sebagai Penerus Mkhitaryan Musim Depan

Inter Milan mulai menatap masa depan lini tengah mereka dengan lebih serius, dan nama Aleksandar Stankovic kembali mengemuka dalam perencanaan klub.
Sempat Dibuat Kesulitan Kirgistan, Hector Souto Bongkar Kunci Kebangkitan Timnas Futsal Indonesia

Sempat Dibuat Kesulitan Kirgistan, Hector Souto Bongkar Kunci Kebangkitan Timnas Futsal Indonesia

Pelatih Timnas Futsal Indonesia, Hector Souto, membeberkan kunci kebangkitan skuad Garuda saat menghadapi Kirgistan pada laga kedua Grup A Piala Asia Futsal 2026.

Trending

Valentino Rossi Jajal Sirkuit Mandalika, Legenda MotoGP Akui Terpukau dengan Trek Kebanggaan Indonesia

Valentino Rossi Jajal Sirkuit Mandalika, Legenda MotoGP Akui Terpukau dengan Trek Kebanggaan Indonesia

Legenda MotoGP Valentino Rossi menjajal Sirkuit Pertamina Mandalika, Nusa Tenggara Barat, dalam rangkaian kegiatan Pertamina Enduro VR46 Riders Academy yang berlangsung pada 29 Januari 2026.
BI Tegaskan Rupiah Perlahan Stabil dan Inflasi Rendah

BI Tegaskan Rupiah Perlahan Stabil dan Inflasi Rendah

Gubernur Bank Indonesia (BI), Perry Warjiyo, menegaskan ruang penurunan suku bunga acuan atau BI 7 Days Reverse Repo Rate masih terbuka lebar seiring inflasi yang tetap terjaga dan nilai tukar rupiah yang mulai menunjukkan penguatan.
Moncer di Klub Belgia, Inter Milan Bakal Bawa Pulang Putra Legenda Nerazzurri sebagai Penerus Mkhitaryan Musim Depan

Moncer di Klub Belgia, Inter Milan Bakal Bawa Pulang Putra Legenda Nerazzurri sebagai Penerus Mkhitaryan Musim Depan

Inter Milan mulai menatap masa depan lini tengah mereka dengan lebih serius, dan nama Aleksandar Stankovic kembali mengemuka dalam perencanaan klub.
Sempat Dibuat Kesulitan Kirgistan, Hector Souto Bongkar Kunci Kebangkitan Timnas Futsal Indonesia

Sempat Dibuat Kesulitan Kirgistan, Hector Souto Bongkar Kunci Kebangkitan Timnas Futsal Indonesia

Pelatih Timnas Futsal Indonesia, Hector Souto, membeberkan kunci kebangkitan skuad Garuda saat menghadapi Kirgistan pada laga kedua Grup A Piala Asia Futsal 2026.
Pertahanan Real Madrid Dibobol Kiper Benfica, Negara Paling Bontot di Ranking FIFA San Marino Kasih Sindiran: Level Kita Mirip

Pertahanan Real Madrid Dibobol Kiper Benfica, Negara Paling Bontot di Ranking FIFA San Marino Kasih Sindiran: Level Kita Mirip

Negara paling bawah di ranking FIFA yaitu San Marino kembali meledek Real Madrid yang harus kebobolan oleh kiper Benfica Anatoliy Trubin di Liga Champions.
Meski Menang di Kandang Dortmund, Inter Milan Justru Harus Telan Kenyataan Pahit

Meski Menang di Kandang Dortmund, Inter Milan Justru Harus Telan Kenyataan Pahit

Inter Milan meraih kemenangan impresif 2-0 di markas Borussia Dortmund pada laga terakhir fase liga Liga Champions 2025/2026.
Usai Viral Dicopot, Chiki Fawzi Kini Diminta Kembali Jadi Petugas Haji 2026

Usai Viral Dicopot, Chiki Fawzi Kini Diminta Kembali Jadi Petugas Haji 2026

Pergantian keputusan yang berlangsung cepat itu membuat Chiki Fawzi mengaku sempat kebingungan
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT