News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Setlist Muse yang Dibawakan dalam Konser Live di Jakarta 19 September 2025: Ada New Born dan Resistance

Band rock ternama asal Inggris, Muse, membawakan total 21 lagu dalam konser live di Jakarta pada Jumat (19/9/2025) malam ini WIB.
Jumat, 19 September 2025 - 23:21 WIB
Muse dalam konser di Jakarta
Sumber :
  • tvonenews.com/Reinaldy Darius

Jakarta, tvOnenews.com - Band rock ternama asal Inggris, Muse, membawakan total 21 lagu dalam konser live di Jakarta pada Jumat (19/9/2025) malam ini WIB.

Matthew Bellamy, Chris Woltenholme, dan Dominic Howard akhirnya menyapa para penggemarnya lagi di Jakarta setelah 18 tahun.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Terakhir kali Muse menyambangi Jakarta adalah pada 23 Februari 2007 lalu ketika album The Resistance belum dirilis.

Muse dalam konser di Jakarta
Muse dalam konser di Jakarta
Sumber :
  • tvonenews.com/Reinaldy Darius

 

Album kelima band rock asal Inggris tersebut baru dikeluarkan pada September 2009 silam, alias 16 tahun yang lalu.

Dalam perayaannya di tahun ini, Muse membawakan total empat lagu dari album tersebut, yaitu, Uprising, Resistance, Undisclosed Desires, dan United States of Eurasia.

Pada konser yang dipromotori oleh Ravel Entertainment, Muse membawakan total 21 lagu dengan Unravelling menjadi lagu pertama yang dibawakan.

Kemudian, mereka membawakan Hysteria sebagai lagu ketiga, disusul oleh Stockholm Syndrome dan Won’t Stand Down.

Resistance termasuk yang dibawakan di awal, yaitu lagu keenam, disusul dengan Psycho dan New Born.

Muse dalam konser di Jakarta
Muse dalam konser di Jakarta
Sumber :
  • tvonenews.com/Reinaldy Darius

 

Muse juga membawakan beberapa lagu menghentak lainnya termasuk Plug in Baby yang diikuti dengan lagu lamban Unintented.

Time Is Running Out, Supermassive Black Hole, dan Uprising dibawakan secara beruntun menuju akhir, sebelum ditutup oleh Starlight.

Muse tampil selama sekitar satu setengah jam, dengan naik pada pukul 19.30 WIB dan selesai pada sekitar 21.08 WIB.

Daftar Lagu yang Dibawakan Muse di Jakarta, 19 September 2025

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

  1. Unravelling

  2. Interlude

  3. Hysteria

  4. Stockholm Syndrome

  5. Won’t Stand Down

  6. Resistance

  7. Psycho

  8. New Born

  9. Madness

  10. Plug in Baby

  11. Unintended

  12. United States of Eurasia

  13. Hanging in Victoria Square

  14. Time Is Running Out

  15. Supermassive Blackhole

  16. Uprising

  17. Knights of Cydonia

  18. The 2nd Law: Isolated System

  19. Undisclosed Desires

  20. Prelude

  21. Starlight

(rda)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT