Usai beredarnya video ini, sebagian Netizen menyayangkan aksi nekat ketiga emak-emak tersebut.
"Karena GAP generation, mungkin emak2 ini ga tau sudah ada teknologi yg namanya CCTV," tulis seorang Netizen.
Namun tak sedikit juga Netizen yang menyayangkan disebarkannya CCTV dari berbagai sisi yang memperlihatkan pemilik toko memiliki bukti yang kuat sehingga lebih baik melaporkannya kepada pihak yang berwenang. daripada disebarkan melalui media sosial.
"Ini kan logika nya CCTV di toko nya pasti kan yaa, kenapa cuka di up di sosmed aja sii, gak lapor polisi kah, dan toko yg pertama juga pasti dri cctv toko nya, saya liat ampe karang blum di ciduk polisi tuh, masih berkeliaran," tulis salah seorang Netizen.
(put)
Load more