News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Penetapan Perolehan Suara Pilgub Jakarta: Saksi RIDO Walk Out dan Saksi Dharma-Kun Enggan Tandatangani Hasil

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jakarta hari ini melakukan rapat pleno rekapitulasi hasil perolehan suara Pilgub Jakarta 2024 di Hotel San Pasific, Jakarta Pusat.
Minggu, 8 Desember 2024 - 16:21 WIB
Momen Saksi 01 Meninggalkan atau Walk Out dari Rapat pleno rekapitulasi hasi perolehan suara Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jakarta 2024
Sumber :
  • KPU DKI Jakarta

Jakarta, tvOnenews.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jakarta hari ini melakukan rapat pleno rekapitulasi hasil perolehan suara Pilgub Jakarta 2024.

Rapat pleno yang digelar di Hotel San Pasific, Jakarta Pusat itu dihadiri oleh ketua dan jajaran KPU Jakarta serta seluruh saksi pasangan calon Ridwan-Suswono (01), Dharma-Kun (02) dan Pramono-Rano (03). 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dalam rapat itu, Ketua KPU Jakarta, Wahyu Dinata membacakan perolehan hasil suara yang didapatkan masing-masing calon. 

Yang mana, Pramono-Rano memperoleh 2.183.239 suara. Sementara nomor urut 01 Ridwan Kamil-Suswono meraup sebanyak 1.718.160 suara dan nomor urut 02 Dharma Pongrekun-Kun Wardana mendapatkan jumlah suara 459.230.

Sebelum disahkan, pasangan Wahyu sempat menanyakan kepada seluruh saksi paslon terkait dengan kecocokan data yang telah dibacakan tersebut. 

"Sebelum saya sahkan, saya minta pendapatnya dari pasangan nomor 0,02 dan 03, terutama apakah ada ketidakcocokan data yang disampaikan?. Sudah cocok?," tanya Wahyu. 

"Sudah cocok," ucap saksi nomor 01

"Nomor dua apakah sudah cocok?," tanya Ketua KPU Jakarta kembali. 

"Sudah," jawab saksi 02.

"Nomor tiga sudah cocok?," tanya Wahyu ke saksi 03.

"Sudah cocok," jawab saksi 03.

"Bawaslu? Sebelum saya sahkan apakah ada kejadian khusus yang perlu disampaikan?," tanya Wahyu ke Bawaslu. 

Namun, belum mendapatkan jawaban dari Bawaslu, saksi pasangan Ridwan-Suswono (RIDO) menyampaikan keberatan. Ia pun menerangkan soal banyaknya kejadian atau permasalahan pada saat pemungutan suara pada tanggal 27 November lalu. 

Dimana, saksi 01 membeberkan soal insiden pencoblosan surat suara yang dilakukan oleh Ketua KPPS dan Pamsung di wilayah Pinang Ranti, Jakarta Timur. 

Ia juga meceritakan pendistribudian C6 atau formulir pemberitahuan yang dirasa tidak terdistribusi dengan baik, sehingga pemilih dalam Pilkada Jakarta menjadi rendah. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Selain itu, saksi 01 juga merasa keberatan karena banyak laporan kasus atau permasalahan yang tidak direspon oleh Badan Pengawas Pemilu atau Bawaslu. 

"Akan tetapi sampai hari ini, diputuskan ini, tidak ada satupun laporan kami yang memiliki hasil akhir seperti apa, apa kemudian rekomendasinya itu tidak dilanjutkan, atau dilanjutkan, atau ada pelanggaran atau sebagainya," ucap saksi. 

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT