News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Keren, Ventilasi Udara Bagi Penderita Covid-19 Karya Siswa SMPN 3 Pati Juara Internasional

Siswa SMP Negeri 3 Pati, Jawa Tengah, ciptakan ventilasi udara untuk penderita Covid-19, bermanfaat untuk memberikan udara yang bersih bagi penderita Covid-19
Senin, 8 November 2021 - 12:24 WIB
Siswa SMPN 3 Pati, menunjukkan alat ventilasi udara bagi penderita Covid-19 (8/11/2021)
Sumber :
  • Tim tvOne - Abdul Rohim


Pati, Jawa Tengah - Siswa SMP Negeri 3 Pati, Jawa Tengh melakukan penelitian terkait penggunaan ventilasi udara untuk penderita Covid-19. Temuan ini ventilasi udara untuk penderita Covid-19 ini bisa membantu memberikan udara yang bersih bagi penderita Covid-19 yang sedang melakukan isolasi mandiri di  rumah. 

Penelitian ventilasi udara bagi penderita covid-19 karya siswa SMPN 3 Pati ini berhasil menyabet medali emas pada ajang International Science and Invention Fair (ISIF) 2021 di Jakarta.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Guru pembimbing, Mohamad Rauf, mengatakan, ventilasi udara bagi penderita Covid-19 yang bertajuk Air-Closed Ventilation for Environmental Health a New Era of Covid-19 Disease.

Hasil temuan lima anak didiknya yang bernama Marina Diva Irsaniya, Lintang Artthalita
Miftania Altaf, Amanda Aninditya Trihapsari, Fernandito Akbar Kurniawan, dan Fiqy Trisa Insani ini sangat bermanfaat bagi penderita Covid-19.

"Penemuan dari 5 Siswa SMPN 3 Pati yang berhasil memperoleh medali emas di ajang ISIF yang berlangsung pada 28 Oktober sampai 1 November lalu secara online ini sangat bermanfaat bagi penderita Covid-19, terlebih di masa pandemi seperti sekarang ini," ujar Mohamad Rauf, Senin (8/11/2021).

Untuk merebut medali emas dalam ajang bergengsi tersebut tak mudah. Pasalnya, lima siswa SMPN 3 Pati tersebut harus bersaing dengan 500 tim dari 36 negara yang mengikuti kompetisi pameran sains dan penemuan internasional, yang diselenggarakan oleh Ikatan Ilmuwan Muda Indonesia atau Indonesian Young Scientist Association (IYSA), bekerja sama dengan
beberapa universitas terkemuka indonesia seperti Universitas Diponegoro, Institut Tehnologi Sepuluh Nopember, Institut Pertanian Bogor, dan sejumlah Universitas di luar negeri, seperti Malaysia, Turki, Brazil, Macau dan lainnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Ketua Project Sains, Fiqy Trisa Insani, menjelaskan, jika alat tersebut diyakini mampu  membantu penderita Covid-19 ketika sedang isolasi mandiri di rumah. Alat ini bekerja dengan memanfaatkan prinsip ventilasi udara buatan dalam proses pergantian udara di dalam ruangan tertutup yang menggunakan bantuan peralatan mekanik dilengkapi cairan disinfektan alami dari daun sirih dan minyak kayu putih.

Fiqy Trisa Insani, mengungkapkan, pengerjaan project sains ini memiliki sejumlah kendala, diantaranya adalah pembuatan cairan antiseptik dari daun sirih.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT