News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

88 Warga Di Madiun Positif Covid-19 Usai Hadiri Hajatan

Setelah menghadiri Hajatan 88 warga didua Desa terpapar Covid-19, tujuh orang dilarikan ke Rumah Sakit karena mengalami sesak nafas, puluhan lainya menjalani isoma di rumah masing-masing.
  • Reporter :
  • Editor :
Senin, 14 Juni 2021 - 19:19 WIB
Sejumlah petugas melakukan penyemprotan disinfektan di rumah-rumah warga, Minggu (13/6/2021)
Sumber :
  • Antara

Madiun, Jawa Timur, 14/6 –  Karantina wilayah bersakala mikro diterapkan didua Desa, yakni Desa Bantengan dan Desa Mojopurno, Madiun, Jawa Timur. Penerapan karantina wilayah ini dilakukan setelah puluhan warga didua desa tersebut positif terpapar Covid-19, setelah salah satu warga Desa Bantengan menggelar hajatan atau resepsi pernikahan.

Dinas Kesehatan Kabupaten Madiun langsung melakukan tracing dan tes massal terhadap dua Desa tersebut. Hasilnya, 66 warga Desa Bantengan dan 22 warga Desa Mojopurno positif terpapar Covid-19.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Puluhan warga yang positif terpapar Covid-19, mereka wajib melakukan isolasi mandiri di rumah masing-masing. Akses masuk desa pun saat ini telah ditutup untuk menghindari penularan.” Jelas Evim Nuryawati, selaku Kasi Pemerintah Desa Mojopurno.

Dari total 88 warga kedua Desa yang positif, tujuh diantaranya saat ini dilarikan ke Rumah Sakit Dolopo untuk mendapat perawat medis. Mengingat ketujuh warga tersebut mengalami sesak nafas dan harus mendapat perawatan intensif.

Guna memenuhi kebutuhan pangan warga yang menjalani isolasi mandiri, pihak Pemerintah Desa Bantengan juga menyiapkan sejumlah logistik yang dibutuhkan.

Sisi lain, pihak Dinas Kesehatan Kabupaten Madiun melalui petugas puskesmas setempat terus memperluas "tracing" atau pelacakan terhadap klaster acara pernikahan tersebut. Hal itu bertujuan untuk mendeteksi warga yang mungkin terpapar virus Corona secara lebih cepat.

Sesuai data yang dikeluarkan oleh laman resmi http://infocovid19.jatimprov.go.id, jumlah kasus aktif COVID-19 di Kabupaten Madiun hingga 13 Juni 2021 maish cukup tinggi, yakni menduduki posisi kedua di Jatim, dengan jumlah 197 pasien.

Adapun urutan kasus aktif teratas ada Bangkalan dengan 483 pasien, kedua Kabupaten Madiun dengan 197 pasien, ketiga Kota Surabaya dengan 173 pasien, keempat Kabupaten Blitar dengan 155 pasien, dan kelima Magetan 116 pasien.

Secara total, kasus COVID-19 di Kabupaten Madiun hingga Minggu (13/6) mencapai 3.970 orang. Dari jumlah itu, sebanyak 3.533 orang di antaranya telah sembuh, 197 orang dalam pemantauan, dan 240 orang meninggal dunia.

Tambahan kasus per hari Minggu ini, konfirmasi baru 25 orang, sembuh tujuh orang, dan meninggal dunia nihil. (mii/erfan/ant)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Kata Aa Gym soal Islamophobia Jadi Kekhawatiran Pembangunan Islamic Centre Indonesia di Melbourne Australia

Kata Aa Gym soal Islamophobia Jadi Kekhawatiran Pembangunan Islamic Centre Indonesia di Melbourne Australia

KH Abdullah Gymnastiar atau Aa Gym memberikan pandangan soal peningkatan Islamophobia sebagai kekhawatiran pembangunan Islamic Centre di Melbourne, Australia.
Klasemen Proliga 2026 Putri: Gresik Phonska Kuasai Puncak, Jakarta Livin Mandiri Babak Belur Jadi Juru Kunci

Klasemen Proliga 2026 Putri: Gresik Phonska Kuasai Puncak, Jakarta Livin Mandiri Babak Belur Jadi Juru Kunci

Klasemen Proliga 2026 putri usai seri Medan, di mana Gresik Phonska berhasil menguasai puncak sedangkan Jakarta Livin Mandiri jadi juru kunci usai babak belur di awal musim.
Pilot Masih Memegang Kendali saat Tabrak Gunung, KNKT Ungkap Analisis Awal Tragedi Pesawat ATR 42-500 di Sulsel

Pilot Masih Memegang Kendali saat Tabrak Gunung, KNKT Ungkap Analisis Awal Tragedi Pesawat ATR 42-500 di Sulsel

Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) memberikan penjelasan teknis terkait hancurnya pesawat ATR 42-500 milik Indonesia Air Transport (IAT) di Gunung Bulusaraung, Sulawesi Selatan. 
Hasil Proliga 2026 Putri: Jakarta Electric PLN Menang Dramatis dari Medan Falcons

Hasil Proliga 2026 Putri: Jakarta Electric PLN Menang Dramatis dari Medan Falcons

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan secara dramatis atas Medan Falcons.
Pramugari Florencia Lolitha Jadi Awak Kabin Pesawat ATR 42-500, Netizen Berharap Segera Pulang: Semoga Baik-baik Saja

Pramugari Florencia Lolitha Jadi Awak Kabin Pesawat ATR 42-500, Netizen Berharap Segera Pulang: Semoga Baik-baik Saja

Seorang pramugari bernama Florencia Lolita disebut menjadi awak kabin yang bertugas di Pesawat ATR 42-500 yang mengalami kecelakaan di Maros, Sulawesi Selatan
Alhamdulillah, Al Nassr Sukses Akhiri Tren Negatif di Awal Tahun 2026 usai Tekuk Al Shabab dengan 3 Gol

Alhamdulillah, Al Nassr Sukses Akhiri Tren Negatif di Awal Tahun 2026 usai Tekuk Al Shabab dengan 3 Gol

Pertandingan antara Al Nassr vs Al Shabab diwarnai oleh gol-gol cepat, dua gol bunuh diri, hingga kartu merah yang menguras emosi penonton.

Trending

Hasil Proliga 2026 Putri: Jakarta Electric PLN Menang Dramatis dari Medan Falcons

Hasil Proliga 2026 Putri: Jakarta Electric PLN Menang Dramatis dari Medan Falcons

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan secara dramatis atas Medan Falcons.
Klasemen Proliga 2026 Putri: Gresik Phonska Kuasai Puncak, Jakarta Livin Mandiri Babak Belur Jadi Juru Kunci

Klasemen Proliga 2026 Putri: Gresik Phonska Kuasai Puncak, Jakarta Livin Mandiri Babak Belur Jadi Juru Kunci

Klasemen Proliga 2026 putri usai seri Medan, di mana Gresik Phonska berhasil menguasai puncak sedangkan Jakarta Livin Mandiri jadi juru kunci usai babak belur di awal musim.
Pilot Masih Memegang Kendali saat Tabrak Gunung, KNKT Ungkap Analisis Awal Tragedi Pesawat ATR 42-500 di Sulsel

Pilot Masih Memegang Kendali saat Tabrak Gunung, KNKT Ungkap Analisis Awal Tragedi Pesawat ATR 42-500 di Sulsel

Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) memberikan penjelasan teknis terkait hancurnya pesawat ATR 42-500 milik Indonesia Air Transport (IAT) di Gunung Bulusaraung, Sulawesi Selatan. 
4 Calon Naturalisasi yang Berpotensi Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia untuk FIFA Series: Berlabel Premier League hingga Eks Bintang Brasil

4 Calon Naturalisasi yang Berpotensi Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia untuk FIFA Series: Berlabel Premier League hingga Eks Bintang Brasil

Timnas Indonesia berpeluang diperkuat empat pemain naturalisasi di FIFA Series 2026, termasuk pemain Premier League dan eks bintang Brasil junior.
Impian Terbesar Rylan Henry Pribadi Sebelum Meninggal, Sang Ayah: Dia Bahkan Membujuk Kami

Impian Terbesar Rylan Henry Pribadi Sebelum Meninggal, Sang Ayah: Dia Bahkan Membujuk Kami

Ayah Rylan Henry Pribadi, Reza Pribadi mengungkapkan imoian terbesar mendiang putranya sebelum meninggal dunia.
Media Belanda Bingung usai Pemain Timnas Indonesia Miliano Jonathans Debut Bersama Excelsior

Media Belanda Bingung usai Pemain Timnas Indonesia Miliano Jonathans Debut Bersama Excelsior

Media Belanda mengindikasikan rasa bingung setelah Miliano Jonathans melakoni debutnya di Excelsior. Sang pemain Timnas Indonesia tampil pada laga kontra Telstar.
Allegri Sudah Bersuara, Minta AC Milan Serius Bajak Bintang Juventus di Bursa Transfer Januari

Allegri Sudah Bersuara, Minta AC Milan Serius Bajak Bintang Juventus di Bursa Transfer Januari

Massimiliano Allegri jadi pusat perhatian dalam dinamika bursa transfer AC Milan. Sang pelatih terlihat semakin tegas dalam menentukan arah perekrutan pemain.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT