hal tersebut juga dibenarkan Ketua Bidang Fatwa MUI Asrorun Ni'am Sholeh. Ia mengungkapkan MUI sempat menerima surat dari seseorang bernama Mustofa asal Lampung sebelum insiden penembakan di kantor MUI berlangsung pada Selasa (2/5/2023) siang lalu.
"Surat terakhir yang kita terima sudah dari 2022. Intinya ada seseorang bernama Mustofa dari Lampung meminta ketua MUI yang merepresentasikan pewaris nabi untuk mempersatukan umat," ujar Asrorun. Namun, Asrorun juga belum yakin apakah sosok bersangkutan yang melakukan penembakan di kantor MUI adalah benar Mustofa. (ant/mii)
Load more