Calon Bupati Lampung Selatan nomor urut 2, Radityo Egi Pratama berbagi kisah inspiratif tentang perjalanan hidupnya sebelum memutuskan maju dalam Pilkada Lampung Selatan. Dalam sebuah kesempatan, Egi mengungkapkan bagaimana pengalamannya di Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) membentuk pandangannya tentang pengabdian dan tanggung jawab sosial.
Egi pun menegaskan bahwa niatnya untuk maju didorong oleh panggilan hati, bukan semata ambisi. "Segala sesuatunya harus diawali dengan niat baik. Saya siap mewakafkan diri untuk melayani masyarakat Lampung Selatan," tambahnya.
Saya yakin Lampung Selatan bisa maju jika manusianya beradab dan pendidikannya diperkuat," pungkas Egi.(ebs)
Load more