Kapolri Tegaskan TNI-Polri Siap Amankan KTT IAF di Bali
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo dan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto meninjau langsung kesiapan pengamanan KTT IAF ke-2 dan High Level Forum on Multi Stekholders Pertnership (HLF MSP) di Bali, Sabtu, 31 Agustus 2024.
Minggu, 1 September 2024 - 08:29 WIB
Sumber :
- Istimewa
Sementara itu, Panglima TNI menyatakan, pihaknya telah menyiapkan sejumlah personel gabungan dan alutsista demi menjamin keamanan event internasional tersebut.
"Personel 13.400 alutsista, helikopter, kemudian ada 4 KRI dan pesawar F16 disiapkan sekitar Bali," tutup Agus.(chm)
Load more