LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Apel 3 Pilar Pengamanan Pemilu 2024, Netralitas Mutlak Bagi TNI Polri dan ASN
Sumber :
  • istimewa

Apel 3 Pilar Pengamanan Pemilu 2024, Netralitas Mutlak Bagi TNI Polri dan ASN

Persiapan Pemilu terus dilakukan, Apel 3 (tiga) Pilar dalam Rangka Pengamanan Pemilihan Umum Tahun 2024 tingkat Kabupaten Rokan Hulu di gelar hari ini (2/2)

Jumat, 2 Februari 2024 - 16:35 WIB

Rokan Hulu, tvOnenews.com - Persiapan Pemilu terus dilakukan, Apel 3 (tiga) Pilar dalam Rangka Pengamanan Pemilihan Umum Tahun 2024 tingkat Kabupaten Rokan Hulu di gelar hari ini (2/2/2024).

Kapolres Rokan Hulu AKBP Budi Setiyono menyampaikan apresiasi dan penghargaan yang tinggi kepada seluruh pihak yang telah bekerja dengan baik sehingga apel hari ini dapat diaksanakan.

"kami berharap kegiatan hari ini menjadi awal yang baik untuk kita bersama melangkah menuju pemilu 2024 yang suskes dan membawa kemajuan bagi daerah kita, rokan hulu tercinta ini", katanya.

Kapolres Menambahkan Tahun 2024  seluruh masyarakat yang mempunyai hak pilih di seluruh Indonesia termasuk di Kabupaten Rokan Hulu ini  akan melaksanakan pesta demokrasi pemilihan umum, Ini akan menjadi pemilihan pertama yang terbesar, sebab sebelumnya pemilu dan pilkada belum pernah dilaksanakan di tahun yang sama.

Baca Juga :

"Untuk itu marilah kita bersama-sama menyukseskan jalannya pesta demokrasi nanti, sesuai dengan tugas kita masing-masing" ucap AKBP Budi Setiyono.

Lebih lanjut AKBP Budi menjelaskan, Apel pada hari ini dilaksanakan dalam rangka menjalin sinergitas dalam menyongsong dan mewujudkan pemilihan Presiden dan Wakil Presiden, pemilihan Legislatif dan dilanjutkan dengan pemilihan Gubernur - Wakil Gubernur, pemilihan Bupati - Wakil Bupati  yang dilaksanakan pada tanggal 14 Februari tahun 2024 dapat berjalan dengan aman, damai dan kondusif.

"Untuk itu pada kesempatan yang baik ini, kami mengajak kepada TNI, Polri dan pemerintah dan seluruh elemen masyarakat di Kabupaten Rokan Hulu ini  untuk bersatu padu guna mendukung suksesnya penyelenggaraan pemilihan umum ini,  marilah kita jaga persatuan dan kesatuan, hindari tindakan yang dapat menimbulkan provokasi, fitnah dan hal lainnya yang dapat mengganggu terlaksananya kelancaran pemilu didaerah kita ini" ungkap Kapolres.

Kapolres berpesan  bahwa  netralitas merupakan salah satu prinsip utama bagi setiap anggota tiga pilar. Dimana ASN, TNI, dan Polri memiliki peran yang sangat penting dalam menjaga stabilitas dan keamanan selama proses pemilihan umum berlangsung. 

"Netralitas adalah hal yang mutlak dalam menjalankan tugas kita sebagai pelayan masyarakat. Kita harus selalu mengutamakan kepentingan umum di atas kepentingan pribadi atau golongan tertentu" Budi.


Oleh karena itu, dirinya mengimbau kepada seluruh anggota tiga pilar untuk menjaga netralitas dan tidak terlibat dalam kegiatan politik praktis dan Mengingat pentingnya kerjasama antara tiga pilar dalam menjaga keamanan dan ketertiban selama masa kampanye dan pemungutan suara, Kapolres mengajak ASN, TNI, dan Polri  harus saling  bersinergi yang baik agar dapat membawa dampak positif dalam melaksanakan tugas-tugas terkait pengamanan pemilu pada tahun 2024 ini. 


"Kita juga harus menghindari segala bentuk intervensi, intimidasi, dan pengaruh-pengaruh lain yang dapat mempengaruhi pelaksanaan pemilu. Serta menjamin dan mengawal proses ini secara baik. Apabila ditemukan ada sesuatu hal yang bisa mengganggu kelancaran proses ini dilapangan, agar segera disampaikan" ingatnya.

"Tentunya untuk mengamankan Pemilu nanti kita sudah siapkan 10.000 personil dari TNI, Polri, Satpol PP Dinas Perhubungan damkar dan linmas agar Pemilu dapat berjalan dengan lancar dan aman" tutupnya. (aag)
 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Berkaca Kisah Nikita Mirzani Laporkan Mantan Pacar Lolly ke Polisi, Ingatkan Pesan Ustaz Adi Hidayat soal Mikir Dulu Kalau Mau Marah ....

Berkaca Kisah Nikita Mirzani Laporkan Mantan Pacar Lolly ke Polisi, Ingatkan Pesan Ustaz Adi Hidayat soal Mikir Dulu Kalau Mau Marah ....

Vadel Bajideh merupakan mantan kekasih anaknya LM (16) atau dikenal sebagai Lolly. Dilaporkan Nikita Mirzani buntut dugaan tindak pidana perlindungan anak..
Bikin Malu, Politikus Partai NasDem Ungkap Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Miliki Dua Paspor, Kemenkum HAM Turun Gunung Ungkap Hal Ini…

Bikin Malu, Politikus Partai NasDem Ungkap Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Miliki Dua Paspor, Kemenkum HAM Turun Gunung Ungkap Hal Ini…

Maraknya langkah PSSI dalam melakukan kebijakan naturalisasi pemain untuk Timnas Indonesia menuai kritik dari Mantan Duta Besar RI untuk Polandia, Peter Gontha.
Lintasarta Borong Tiga Penghargaan GRC Award 2024

Lintasarta Borong Tiga Penghargaan GRC Award 2024

Lintasarta, perusahaan Information and Communication Technology (ICT) total solutions terkemuka di Indonesia berhasil meraih tiga penghargaan prestisius ini.
Resmi! Semen Padang FC Pecat Pelatih Hendri Susilo, Jadi Korban Kedua Kekejaman Klub Liga 1 2024/2025

Resmi! Semen Padang FC Pecat Pelatih Hendri Susilo, Jadi Korban Kedua Kekejaman Klub Liga 1 2024/2025

Semen Padang FC resmi memecat pelatihnya, Hendri Susilo setelah memimpin klub berjuluk Kabau Sirah itu hanya dalam empat pertandingan Liga 1 2024/2025.
Punya Masalah Utang dan Seret Rezeki Rutinkan Shalat Dhuha, Syekh Ali Jaber Ungkap Jumlah Rakaat Nabi Muhammad SAW Sebanyak...

Punya Masalah Utang dan Seret Rezeki Rutinkan Shalat Dhuha, Syekh Ali Jaber Ungkap Jumlah Rakaat Nabi Muhammad SAW Sebanyak...

Selain dari dhuha juga ada tahajud, sebab keduanya sama-sama memiliki keutamaan yang sangat dianjurkan, setelah ibadah shalat wajib. Simak penjelasan Syekh Ali.
Mengejutkan, Prabowo Bikin Jokowi Terharu saat Paripurna Terakhir di IKN, Luhut Ungkap Ada Pesan-pesan Maut Ini...

Mengejutkan, Prabowo Bikin Jokowi Terharu saat Paripurna Terakhir di IKN, Luhut Ungkap Ada Pesan-pesan Maut Ini...

Menhan RI sekaligus Presiden terpilih Prabowo Subianto membuat terharu Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat Sidang Paripurna terakhir yang dihelat berada di IKN.
Trending
Terduga Anak Pejabat Pelaku Kasus Bullying Siswa Binus School Simprug Ajukan Restorative Justice, Ayah Korban Pilih Tempuh Jalur Hukum

Terduga Anak Pejabat Pelaku Kasus Bullying Siswa Binus School Simprug Ajukan Restorative Justice, Ayah Korban Pilih Tempuh Jalur Hukum

Kasus dugaan bullying, penganiayaan, hingga pelecehan seksual terhadap seorang siswa Binus School Simprug, Jakarta Selatan berinsial RE masuk tahap penyidikan.
Resmi! Semen Padang FC Pecat Pelatih Hendri Susilo, Jadi Korban Kedua Kekejaman Klub Liga 1 2024/2025

Resmi! Semen Padang FC Pecat Pelatih Hendri Susilo, Jadi Korban Kedua Kekejaman Klub Liga 1 2024/2025

Semen Padang FC resmi memecat pelatihnya, Hendri Susilo setelah memimpin klub berjuluk Kabau Sirah itu hanya dalam empat pertandingan Liga 1 2024/2025.
Berkaca Kisah Nikita Mirzani Laporkan Mantan Pacar Lolly ke Polisi, Ingatkan Pesan Ustaz Adi Hidayat soal Mikir Dulu Kalau Mau Marah ....

Berkaca Kisah Nikita Mirzani Laporkan Mantan Pacar Lolly ke Polisi, Ingatkan Pesan Ustaz Adi Hidayat soal Mikir Dulu Kalau Mau Marah ....

Vadel Bajideh merupakan mantan kekasih anaknya LM (16) atau dikenal sebagai Lolly. Dilaporkan Nikita Mirzani buntut dugaan tindak pidana perlindungan anak..
Mengejutkan, Prabowo Bikin Jokowi Terharu saat Paripurna Terakhir di IKN, Luhut Ungkap Ada Pesan-pesan Maut Ini...

Mengejutkan, Prabowo Bikin Jokowi Terharu saat Paripurna Terakhir di IKN, Luhut Ungkap Ada Pesan-pesan Maut Ini...

Menhan RI sekaligus Presiden terpilih Prabowo Subianto membuat terharu Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat Sidang Paripurna terakhir yang dihelat berada di IKN.
Bikin Malu, Politikus Partai NasDem Ungkap Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Miliki Dua Paspor, Kemenkum HAM Turun Gunung Ungkap Hal Ini…

Bikin Malu, Politikus Partai NasDem Ungkap Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Miliki Dua Paspor, Kemenkum HAM Turun Gunung Ungkap Hal Ini…

Maraknya langkah PSSI dalam melakukan kebijakan naturalisasi pemain untuk Timnas Indonesia menuai kritik dari Mantan Duta Besar RI untuk Polandia, Peter Gontha.
Punya Masalah Utang dan Seret Rezeki Rutinkan Shalat Dhuha, Syekh Ali Jaber Ungkap Jumlah Rakaat Nabi Muhammad SAW Sebanyak...

Punya Masalah Utang dan Seret Rezeki Rutinkan Shalat Dhuha, Syekh Ali Jaber Ungkap Jumlah Rakaat Nabi Muhammad SAW Sebanyak...

Selain dari dhuha juga ada tahajud, sebab keduanya sama-sama memiliki keutamaan yang sangat dianjurkan, setelah ibadah shalat wajib. Simak penjelasan Syekh Ali.
Lintasarta Borong Tiga Penghargaan GRC Award 2024

Lintasarta Borong Tiga Penghargaan GRC Award 2024

Lintasarta, perusahaan Information and Communication Technology (ICT) total solutions terkemuka di Indonesia berhasil meraih tiga penghargaan prestisius ini.
Selengkapnya