Buya Yahya jelaskan hukum seseorang ikut berjamaah padahal sedang shalat sunnah.
Sumber :
  • Kolase tim tvOnenews.com

Padahal Lagi Shalat Sunnah Tapi Ada Orang Nepuk Bahu Ingin Bermakmum, Sebaiknya Bagaimana? Buya Yahya Bilang…

Minggu, 21 April 2024 - 22:00 WIB

tvOnenews.com - Agar semakin mendekatkan diri kepada Allah, shalat sunnah menjadi salah satu amalan baik yang dapat dilakukan selain melaksanakan shalat fardhu.

Shalat sunnah juga dapat menambah pahala serta sebagai amalan yang dapat mengabulkan keinginan atau hajat yang sedang dimiliki.

Shalat sunnah yang dapat dilakukan ketika memasuki waktu shalat fardhu terbagi jadi dua bagian, yaitu shalat sunnah qabliyah dan ba’diyah.

Shalat sunnah qabliyah dikerjakan sebelum shalat fardhu, sedangkan shalat sunnah ba'diyah yang dikerjakan setelah shalat fardhu.

Terkadang, ketika sedang melakukan shalat sunnah, tiba-tiba seseorang menepuk bahu maksud ingin shalat berjamaah.

Lantas, apa yang dapat dilakukan? Bagaimana hukumnya dalam Islam bila ada yang menepuk bahu bila sedang melaksanakan shalat sunnah? 

Pada satu kajiannya, Buya Yahya memberi penjelasan tentang seseorang yang menepuk bahu ingin berjamaah padahal sedang melaksanakan shalat sunnah.

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral