Paksu dan Bunda yang Suka Berdebat Lebaran di Rumah Orang Tua atau di Rumah Mertua, Ini Jawaban Buya Yahya, Ternyata....
Sumber :
  • istockphoto.com

Paksu dan Bunda yang Suka Berdebat Lebaran di Rumah Orang Tua atau di Rumah Mertua, Ini Jawaban Buya Yahya, Ternyata...

Jumat, 21 April 2023 - 17:56 WIB

"Sederhana jangan biasa dalam rumah tangga itu egois kalau keras kepala semuanya nggak ketemu judulnya apalagi setiap pasangan punya orang tua," terang Buya Yahya.

Hal ini tentunya akan menghargai perasaan istri dan membuat ibu mertua tak merasa kesepian di hari raya.

Paksu dan Bunda yang Suka Berdebat Lebaran di Rumah Orang Tua atau di Rumah Mertua, Ini Jawaban Buya Yahya, Ternyata... Source: istockphoto.com

"Mestinya suami mengerti keadaan ibu, barangkali habis ditinggal suaminya, mertua baru meninggal, berarti ibu kan kesepian. Ya mungkin dengan lapang, sang suami bisa menemani istrinya untuk mudik di Jawa," ucap Buya Yahya.

Buya melanjutkan, dalam membina rumah tangga, komunikasi yang baik sangat penting. Buya Yahya menekankan agar paksu dan bunda dapat mengungkapkan perasaan dan argumentasi dengan bahasa yang baik dan santun.

Hindari konflik-konflik yang tidak perlu dan berusaha untuk saling menghargai dan memahami pasangan. 

Hal ini juga merupakan kesepakatan pasangan suami dan istri untuk dapat mendahulukan mana yang lebih urgent dan meredam ego masing-masing.

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral