Sumber :
- AP Foto
Bursa Global Menguat Didukung Harapan Perundingan Dagang AS-China dan Sentimen Positif Pasar
Pasar global menguat usai sinyal dialog dagang AS-China. Indeks Asia dan Eropa naik, sementara harga emas dan minyak ikut menguat.
Sabtu, 3 Mei 2025 - 08:00 WIB
Menteri Keuangan Jepang Katsunobu Kato menyatakan bahwa kepemilikan Jepang atas lebih dari $1 triliun surat utang AS bisa digunakan sebagai alat tawar dalam perundingan dagang.
Kinerja Emiten dan Komoditas
Meskipun laporan dari Apple dan Amazon mengecewakan, kinerja solid dari Microsoft dan Meta Platforms memberi secercah harapan bahwa sektor teknologi masih bisa bertahan di tengah gempuran tarif.
-
Harga emas naik ke $3.252,11 per ons, namun diprediksi alami pelemahan mingguan terbesar sejak akhir Februari
-
Minyak Brent naik 0,66%, WTI AS naik 0,7% seiring ketegangan di Iran dan potensi pulihnya permintaan global
(reu/nsp)