Sumber :
- Istimewa
Sayangkan Aksi Camat Bekasi Pamer Jersey Nomor Punggung 2, NasDem: Harus Dijatuhi Sanksi Disiplin
Ketua Dewan Pimpinan Daerah Partai NasDem Kota Bekasi menyayangkan aksi sejumlah camat di Kota Bekasi yang memamerkan jersey nomor punggung 2 saat foto bersama.
Sabtu, 6 Januari 2024 - 11:04 WIB
Foto itu menuai kontroversi lantaran dianggap tidak netral dan berpihak kepada salah satu calon presiden tertentu. (msl/nsi)