Article Article
Emil Audero, Joey Pelupessy, dan Dean James.
Sumber :
  • Kolase tvOnenews.com

Iri Pemain Eropa Berbondong-bondong Pilih Bela Timnas Indonesia? Media Malaysia Buat Pernyataan Menohok: Paspor Kami Mahal, Bukan Cuma Peci 

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:34 WIB

Hanya kurang dari sebulan, proses naturalisasi ketiganya sudah rampung setelah pada 13 Maret 2025 kemarin dinyatakan resmi pindah federasi.

Ketiga pemain keturunan di atas diproyeksikan menjadi amunisi tambahan Timnas Indonesia pada lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia

Mereka pun sudah tersedia untuk membela Timnas Indonesia saat melawan Australia pada 20 Maret dan menjamu Bahrain pada 25 Maret 2025.

Rupanya, salah satu media Malaysia, Palatao Bola terkesan iri melihat proses naturalisasi Emil Audero, Dean James, dan Joey Pelupessy yang begitu singkat.

Media Malaysia itu menyindir proses naturalisasi Emil dkk yang begitu mudah mendapat paspor Indonesia dan membandingkannya dengan di negaranya.

Dengan memasang foto Emil Audero, Palatao Bola menyebut paspor di negaranya jauh lebih mahal ketimbang Indonesia.

Menurut mereka, paspor Malaysia memiliki nilai yang tinggi di dunia internasional daripada Indonesia. Paspor Malaysia disebut paspor terbaik ke-9 di dunia. 

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:08
22:55
01:16
02:11
04:59
05:27
Viral