Erick Thohir (kanan) dan La Nyalla Mattalitti maju bursa caketum PSSI..
Sumber :
  • Kolase/Instagram

Anomali Erick Thohir dan La Nyalla Mattalitti di Bursa Caketum PSSI

Selasa, 17 Januari 2023 - 16:01 WIB

“Keinginan anak muda kan sepak bolanya pengen berubah gitu loh ke arah yang lebih baik, semoga yang ga jalan jadi jalan. Kita mendukung semua yang bisa membuat sepak bola jadi lebih baik,” sambung Atta Halilintar.

“Pak Erick Thohir itu bukan sosok yang asing, kami dukung pak Erick karena kami percaya bahwa Erick bisa membenahi semua persoalan sepakbola Indonesia,” kata Teddy Tjahjono.

Saat mendaftarkan diri, Presiden Inter Milan itu menyatakan akan membenahi persoalan sepak bola di Indonesia mulai dari kompetisi, pembinaan usia muda, dan kedisiplinan manajemen serta pemain. 

Minim Dukungan

Di sisi lain, La Nyalla hanya mendapatkan dua dukungan dari voters untuk jadi orang nomor satu di PSSI. Mereka adalah Asprov Jawa Timur dan Persela Lamongan.

Meski minim dukungan, La Nyalla tetap optimis maju sebagai bakal calon Ketua Umum PSSI, sebab masih banyak waktu yang bisa dikerjakan untuk menyakinkan para voters PSSI lainnya.
 
"Dari voters baru dua yang mendukung saya yakni Asprov Jatim dan Persela Lamongan," kata La Nyalla di Kantor PSSI, Senayan, Jakarta Pusat, Jumat (13/1/2023). (hsn/mir)

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:50
03:27
02:06
03:04
03:16
05:48
Viral