Ombudsman Beri Angin Segar ke Kemendag, Ternyata Gegara Ini.
Sumber :
  • Tim tvOnenews/Rika Pangesti

Ombudsman Beri Angin Segar ke Kemendag, Ternyata Gegara Ini

Kamis, 26 Januari 2023 - 12:18 WIB

Jakarta - Ombudsman RI memberi angin segar kepada Kementerian Perdagangan (Kemendag) soal hasil pengawasan pelayanan publik di sektor perekonomian.

Pimpinan sekaligus anggota Ombudsman, Yeka Hendra Fatika mengatakan Kemendag sudah lebih baik pada awal tahun 2023.

"Alhamdulillah, ya, tahun kemarin Kementerian Perdagangan (Kemendag) kuning, tahun ini sudah hijau," kata Yeka di Jakarta, Kamis (26/1/2023).

Sebelumnya, Ombudsman menerima laporan masyarakat terkait dugaan maladministrasi kebijakan impor hortikultura tahun 2022.

Dalam laporan tersebut, tertuang tertahannya 1,4 juta kilogram produk impor holtikultura.

Pada 15 September 2022, Yeka menjelaskan menerima laporan masyarakat soal produk impor tersebut telah mengantongi Surat Persetujuan Impor (SPI) yang diterbitkan Kemendag.

Akan tetapi, setelah sampai di Pelabuhan Belawan, Tanjung Perak, dan Tanjung Priok, produk impor tersebut ditahan oleh Balai Karantina setempat.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:06
02:51
02:26
08:43
04:19
03:01
Viral