KSAL Laksamana TNI Muhammad Ali.
Sumber :
  • M. Risyal Hidayat-Antara

Laksdya Erwin Putra Mahkota Dinilai Cocok Gantikan KSAL, Ternyata Ini Alasannya

Jumat, 27 Desember 2024 - 09:33 WIB

Ponto merupakan mantan perwira tinggi TNI AL yang dikenal dekat dengan Megawati Soekarnoputri dan Laksamana Bernard Kent Sondak (Kasal 2002-2005)

Adapun Laksdya Erwin tercatat menjadi lulusan Akademi TNI AL Angkatan ke-37 tahun 1991. 

Dia pernah menduduki jabatan sebagai Komandan Gugus Tempur Laut (Danguspurla) Koarmada II di tahun 2018-2019, serta menjabat sebagai Wakil Asisten Perencanaan (Waasrena) KSAL tahun 2019-2021.

Pada tahun 2021-2022 Laksdya Erwin menjabat sebagai Panglima Komando Lintas Laut Militer (Kolinlamil), kemudian menjadi Wadanjen Akademi TNI.

Sepanjang tahun 2023 Laksdya TNI Erwin dipercaya mengemban tugas sebagai Pangkoarmada I dan dipromosikan sebagai Pangkogabwilhan I.

Saat ini, Laksdya TNI Erwin menjabat sebagai Wakil KSAL.(lkf)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:38
01:46
01:06
08:05
07:07
03:14
Viral