Sebut Bahlil Ditolak Jadi Ketum Golkar, Agung Laksono Patahkan Pernyataan Yasril.
Sumber :
  • istimewa

Sebut Bahlil Ditolak Jadi Ketum Golkar, Agung Laksono Patahkan Pernyataan Yasril

Senin, 19 Agustus 2024 - 19:52 WIB

Mantan Menko Kesra ini juga menyebutkan dukungan kepada Bahlil di prediksi semakin bertambah. "Bisa juga dengan dukungan sebesar itu terjadi musyawarah mufakat (Aklamasi) yang dilakukan dengan pengambilan keputusan terlebih dahulu," paparnya.

Terkait tudingan Bahlil bukanlah kader Golkar tulen, Agung membantahnya karena pada masa kepemimpinan Aburizal Bakrie, Bahlil merupakan kader Golkar.

"Bahlil sudah lama jadi kader Golkar yakni sejak kepengurusan Ketum Pak Aburizal Bakrie menjadi salah satu pengurus di Golkar Papua," bebernya.

Soal Bahlil yang juga disebut-sebut sebagai titipan Istana, Agung mengatakan hal itu sama sekali tidak benar. (aag)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:33
07:01
06:26
01:11
02:39
02:22
Viral