Sumber :
- Muhammad Bagas/tvOne
Banjir Melanda Jakarta, Anies Baswedan: Diselesaikan Secara Scientific, Bukan Secara Politik
Rabu, 5 Oktober 2022 - 12:07 WIB
BPBD DKI Jakarta mencatat terdapat tujuh ruas jalan dan 16 rukun tetangga (RT) tergenang atau hanya 0,053 persen dari 30.470 RT yang ada di DKI Jakarta.
BPBD DKI Jakarta mencatat ketinggian genangan mencapai kurang dari 40 sentimeter (cm). (agr/nsi)