Universitas Kristen Indonesia (UKI) khususnya dari fakultas hukum kembali mendatangkan seorang dosen tamu asal negara Belanda untuk mengadakan visiting lecture..
Sumber :
  • Istimewa

Perkuat Kolaborasi Internasional, UKI Undang Dosen Asal Belanda

Senin, 29 April 2024 - 17:35 WIB

Disisi lain, Yvonne Klerks juga menambahkan bahwa selain bekerja sama dengan berbagai universitas di Indonesia, negaranya juga bekerja sama dengan Pemerintah provinsi (Pemprov) Sumatera utara (Sumut) untuk mempercepat Pembangunan wisata di Danau Toba.

Kerja sama ini papar Yvonne dilakukan oleh pusat keunggulan Belanda dalam bidang hiburan, pariwisata dan perhotelan (CELT) dengan Institit Teknologi DEL Sumatera Utara dibawah naungan Pemprov Sumbar.

“Bentuk kerja samanya adalah pengembangan destinasi pariwisata berkelanjutan dan Tangguh melalui konsep living lab. Program ini mendapat dukungan dari Pemprov Sumut, Kedubes Belanda di jakarat, konsulat Belanda di Medan, Nuffic Neso Indonesia, IT DEL, CELTH dan mitranya, Lembaga universitas serta wise steps foundation,” tandas Yvonne menambahkan.

Selain dihadiri oleh para mahasiswa/i, sejumlah dosen UKI juga turut menghadiri kuliah umum yang disampaikan oleh Yvonne diantaranya adalah Dosen sastra Susanne A.H Sitohang, Wakil dekan Fakultas ekonomi Arya Gina Tarigan, Dosen Fakultas hukum Edward Panjaitan serta sejumlah dosen lainnya.(chm)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:23
04:46
05:39
03:03
03:29
02:11
Viral