Vergil Ortiz Jr berhasil meraih kemenangan KO atas Erickson Lubin, yang membuat juara interim kelas welter super WBC itu memperpanjang catatan rekor tak terkalahkannya.
Petarung sensasional, Khamzat Chimaev kini resmi menjdi raja baru di kelas Welter UFC usai mengalahkan sang jawara Dricus de Plessis dengan keputusan angka.
Pelatih tinju legendaris, Freddie Roach mengungkapkan bahwa Manny Pacquiao bakal menjalani duel melawan Mario Barrios dalam perebutan gelar juara dunia WBC kelas welter.
Belal Muhammad mengungkapkan biang kerok kekalahan dari Jack Della Maddalena hingga akhirnya kehilangan gelar juara kelas welter di UFC 315 beberapa waktu lalu.
Belal Muhammad harus takluk pada Jack Della Maddalena dalam perebutan gelar juara kelas welter di acara utama UFC 315 Montreal, Kanada pada Minggu (11/5/2025).
Klasemen Proliga 2026 putri usai seri Medan, di mana Gresik Phonska berhasil menguasai puncak sedangkan Jakarta Livin Mandiri jadi juru kunci usai babak belur di awal musim.
Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) memberikan penjelasan teknis terkait hancurnya pesawat ATR 42-500 milik Indonesia Air Transport (IAT) di Gunung Bulusaraung, Sulawesi Selatan.
Media Belanda mengindikasikan rasa bingung setelah Miliano Jonathans melakoni debutnya di Excelsior. Sang pemain Timnas Indonesia tampil pada laga kontra Telstar.
Massimiliano Allegri jadi pusat perhatian dalam dinamika bursa transfer AC Milan. Sang pelatih terlihat semakin tegas dalam menentukan arah perekrutan pemain.