Warga Rusia Berduka Atas Tenggelamnya Kapal Perang Moskva
Warga Rusia Berduka Atas Tenggelamnya Kapal Perang Moskva
Puluhan orang berkumpul di Kota Sevastopol, Krimea pada Jumat (15/4), untuk menyampaikan duka atas tenggelamnya kapal perang Rusia di Laut Hitam, Moskva. Mereka mengatakan Moskva adalah simbol harapan, kebangkitan, dan kekuatan.
Memuat Konten Berikutnya...