Anggota Komisi I DPR TB Hasanuddin menanggapi soal rencana Kementerian Pertahanan dan Mabes TNI yang akan membentuk Batalyon Teritorial Pembangunan (TP).
Korem 033/WP berhasil merenovasi rumah, perbaikan sekolah, rumah ibadah, jalan desa, & selenggarakan program non fisik seperti sunat masal gratis & penyuluhan.
"Itu kan penekanan, bukan operasi militer, jadi jangan dipelesetkan itu operasi militer, bukan, belum operasi militer," ucap panglima TNI Laksamana Yudo Margono
Pangkalan Utama TNI AL IV Tanjungpinang menggelar kegiatan sosial yang berkonsep Serbuan Teritorial (Serter) TNI. Kegiatan ini dalam rangka membantu masyarakat maritim yang terdampak pandemi Covid-19.
Presiden ke-6 sekaligus Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) membeberkan alasan Ketua Umum (Ketum) tak hadiri puncak perayaan Natal Nasional Partai Demokrat, Senin (12/1/2026).
Di balik pertandingan Persib Bandung Vs Persija Jakarta skor 1-0, gelandang Timnas Indonesia, Thom Haye dapat ancaman pembunuhan hingga Allano Lima kena rasis.
Denada curhat pilu usai digugat Ressa Rizky. Lebih kecewa karena pamannya ikut menggugat. Kuasa hukum ungkap fakta di balik konflik keluarga ini.