Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Nabire kembali menjadi sorotan setelah kejadian kaburnya 19 Narapidana, kepolisian ungkap temuan mengejutkan dari dalam lapas.
Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Sumbawa Besar, Kanwil Direktorat Jenderal Pemasyarakatan NTB, melaksanakan razia rutin di blok hunian warga binaan.
Lapas bersinergi dengan  Koramil TNI 03.01-05 Sail Kota Pekanbaru dan Tim Satops Patnal Kanwil Ditjenpas Riau gelar razia gabungan kamar hunian warga binaan.
Lapas Kelas IIA Tarakan laksanakan razia penggeladahan kamar blok hunian dan test urine terhadap WBP test urine bekerjasama dengan APH serta BNNK Kota Tarakan.
Puluhan petugas gabungan melakukan razia di Lapas Kelas IIB Brebes, Jawa Tengah, untuk mengincar narkotika dan obat-obatan terlarang di dalam lembaga permasyarakatan tersebut, Jumat (21/06/2024).
Petugas Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas 1 Madiun, Jawa Timur melakukan razia hunian warga binaan. Sejumlah barang haram dan terlarang pun ditemukan petugas.
Sekitar 150 alat dan benda terlarang ditemukan di dalam kamar tahanan dalam razia yang dilakukan mendadak di Lapas kelas IIB Cianjur, Muarif di Cianjur
Petugas melakukan razia di kamar hunian Lapas Sibolga temukan kabel listrik, senjata tajam, dan kartu remi. Tidak ada narkoba atau handphone yang ditemukan.
Petugas gabungan dari petugas lapas, TNI, BNN dan polri menggelar razia kamar tahanan di lapas kelas I Ksambi, Kota Cirebon, Jawa Barat, Kamis (16/3/2023). Satu
Petugas gabungan dari Lapas Kelas 2B Kota Mojokerto, BNN Kota Mojokerto, Satres Narkoba Polres Mojokerto Kota merazia kamar tahanan dan narapidana warga binaan
Presiden ke-6 sekaligus Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) membeberkan alasan Ketua Umum (Ketum) tak hadiri puncak perayaan Natal Nasional Partai Demokrat, Senin (12/1/2026).
Di balik pertandingan Persib Bandung Vs Persija Jakarta skor 1-0, gelandang Timnas Indonesia, Thom Haye dapat ancaman pembunuhan hingga Allano Lima kena rasis.
Denada curhat pilu usai digugat Ressa Rizky. Lebih kecewa karena pamannya ikut menggugat. Kuasa hukum ungkap fakta di balik konflik keluarga ini.