Bandara Internasional Syamsudin Noor di Banjarmasin, Kalimantan Selatan, resmi melayani penerbangan internasional, pada Senin (20/10) pagi, ditandai dengan mendaratnya pesawat AirAsia rute Kuala Lumpur-Banjarmasin.
Berstatus sebagai narapidana tak membuat RW (inisial) memupuskan niatnya menikahi kekasih tercinta RSSB, meskipun harus melangsungkan pernikahan di Mapolres.
Sebanyak dua jemaah meninggal dunia saat menghadiri Haul ke-19 KH Muhammad Zaini bin Abdul Ghani atau Guru Sekumpul Martapura, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan. Haul diikuti jutaan warga dari seluruh Indonesia.
Prosesi pemakaman Lukas Enembe yang melibatkan arak arakan massa dari Bandara Sentani ke Lapangan STAKIN, Kabupaten Jayapura, Papua berujung anarkis, Kamis (28/12). Lemparan batu yang dilakukan massa juga mengenai sejumlah aparat TNI-Polri terluka. Bahkan Penjabat (Pj) Gubernur Papua, Ridwan Rumasukun yang ikut arak-arakan menjadi korban lembaran batu.
Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno memimpin prosesi pemakaman Menteri Pertambangan dan Energi periode 1998--1999 Kuntoro Mangkusubroto di Taman Malam Pahlawan (TMP) Kalibata, Jakarta Selatan, Ahad.  ÂÂ
Meski di tengah kontroversi, Kantor Kementrian Agama Aceh tetap memperbolehkan untuk sekolah untuk melakukan seremoni wisuda terhadap para siswa. Kapala Kantor
Raja Charless III tiba di Westminster Abbey untuk dinobatkan sebagai Raja Inggris hari ini Sabtu (6/5/2023). Raja Charles berjalan bergantian oleh istrinya Camilla menuju altar pengesahan.
keluarga korban penembakan ODGJ membuka palang jalan di Distrik Libarek hingga jalan poros penghubung beberapa kabupaten tetangga tersebut sudah bisa dilalui.
Jose Mourinho menyindir keputusan Manchester United menunjuk Michael Carrick sebagai manajer interim meski debutnya langsung gemilang usai kalahkan Man City.
Polres Metro Jakarta Selatan melakukan penundaan pemeriksaan terhadap Dokter Detektif (Doktif) Samira Farahnaz, usai dirinya hadir sebagai tersangka kasus dugaan pencemaran nama baik, Kamis (22/1/2026).
Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) menegaskan bahwa Asosiasi Sepak Bola Malaysia (FAM) harus melakukan proses pembersihan internal secara mandiri jika ingin terhindar dari risiko intervensi FIFA.
Selain doa, terdapat pula amalan sunnah yang diajarkan Nabi Muhammad SAW agar seseorang terlindungi dari gangguan setan saat tidur. Begini doa yang dianjurkan
Apakah benar Jesse Lingard yang notabene mantan pemain Manchester United bersedia untuk menurunkan gajinya andai benar-benar dapat tawaran dari Persib Bandung?
Jesse Lingard merapat ke Persib Bandung? Eks Bintang Manchester United itu berpotensi pecahkan nilai pemain termahal Liga 1 yang kini dipegang oleh Thom Haye.
Sebanyak dua laga seru akan meramaikan hari pertama seri Bandung Proliga 2026, termasuk Bandung BJB Tandamata yang akan menjamu Megawati Hangestri dan skuad Jakarta Pertamina Enduro.