Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono mengatakan keputusan Mahkamah Agung (MA) yang menolak peninjauan kembali (PK) KSP Moeldoko adalah kado terindahnya di usia 45 tahun.
Hakim Agung dan Juru Bicara Mahkamah Agung (MA) RI Suharto memastikan putusan MA yang menolak permohonan Peninjauan Kembali (PK) Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Moeldoko terbebas dari intervensi pihak mana pun.
Mahkamah Agung (MA) mengeluarkan putusan peninjauan kembali (PK) soal konflik kepengurusan Partai Demokrat. Mennaggapi hal tersebut, Demokrat kubu Moeldoko menerima keputusan tersebut.
Akhirnya pihak Partai Demokrat buka suara terkait isu PK oleh Mahkamah Agung KSP Moeldoko yang disebut-sebut tengah melakukan upaya penjegalan Anies Baswedan.
Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dengan berapi-api menegaskan bahwa tidak ada kesempatan bagi kubu KSP Moeldoko dalam PK di MA.
Rumor PK Moledoko akan dikabulkan membuat ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat ketar-ketir, pasalnya jika hal itu terjadi, Demokrat tak bisa ikut Pemilu 2024
DPP Partai Demokrat, Herman Khaeron, menyebut pengajuan PK yang dilakukan Moeldoko sebagai upaya untuk gagalkan pencapresan Anies Baswedan, begini katanya.
Kepala Badan Komunikasi Strategis/Koordinator Juru Bicara DPP Partai Demokrat, Herzaky Mahendra Putra menyatakan, KSP Moeldoko jangan membohongi rakyat lagi.Â
Sejumlah pengurus Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrat Kabupaten Madiun, Selasa (4/4) mendatangi kantor Pengadilan Negeri (PN) setempat untuk menyerahkan surat permohonan perlindungan hukum dan keadilan kepada MA.
DPC Partai Demokrat Bojonegoro, menggeruduk Pengadilan Negeri setempat untuk menyampaikan penolakan terhadap PK (peninjauan kembali) yang dilayangkan oleh Kepala Staff Kepresidenan (KSP) Moeldoko atas putusan kasasi Mahkamah Agung (MA) terkait kasus kudeta Partai Demokrat.
Yasonna menjadi pihak tergugat dalam kasus penggulingan Ketum Partai Demokrat, (AHY). Begini reaksi Yasona berada dalam pusaran kasus Pengajuan Kembali (PK)
Manajemen Persik Kediri resmi mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan kandang menghadapi Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
Pihak kepolisian dari Polres Metro Jakarta Utara melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) terkait penemuan tiga jenazah di sebuah kontrakan di kawasan Warakas, Tanjung Priok, pada Jumat (2/1).
Ramalan zodiak besok, 3 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Lengkap dengan prediksi asmara, karier, dan keuangan.