Perlindungan Anak Indonesia
Soal Pelajar di Garut Diamankan Densus 88, KPAI: Dia Korban Bukan Pelaku
KPAI buka suara terkait seorang pelajar di Garut, Jawa Barat, diamankan oleh Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror atas dugaan keterlibatan dalam terorisme.
Perlindungan Anak Jadi Tanggung Jawab Bersama, Perlu Komitmen Lintas Sektor
Mantan Ketua KPAI Prof. Dr. Susanto meraih Anugerah KPAI 2025 dan mengajak semua pihak memperkuat komitmen perlindungan anak di Indonesia.
Kasus Siswa Sekolah Pahoa Jatuh dari Lantai 8 Gedung Jadi Sorotan KPAI: Usut Tuntas!
eristiwa jatuhnya siswa dari lantai 8 Sekolah Pahoa, Gading Serpong, Kabupaten Tangerang menjadi sorotan Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI). Terkait..
Ada Bukti Medis, KPAI Terima Aduan Dugaan Perundungan dan Diskriminasi Murid di Jakarta
KPAI menerima aduan dari orangtua siswa berinisial ANH (15), siswa kelas 10 yang diduga menjadi korban perundungan dan diskriminasi di sekolah wilayah Jakarta.
KPAI Sebut Selain Satu Korban Tewas, Ada Lagi Siswa SMP Korban Penganiayaan Polisi di Padang
Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) menyebut ada siswa lain yang diduga menjadi korban penganiayaan oknum polisi di Padang selain AM yang meninggal dunia.
Rayakan HUT ke-14 GenRe Bakal Tingkatkan Kualitas Remaja Indonesia
Memperingati hari jadinya selama 14 tahun, GenRe (Generasi Berencana) Indonesia bakal meningkatkan kualitas remaja dari berbagai isu yang berkembang.
Memuat Konten Berikutnya...