Penghargaan ini diumumkan dalam ajang 14th Infobank Sharia Financial Institution Award 2025 yang diselenggarakan Majalah Infobank di Shangri-La Hotel, Jakarta.
Pelita Air terima Penghargaan dari Ditjen Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan Republik Indonesia, sebagai maskapai dengan kinerja ketepatan waktu (On Time Performance/OTP) terbaik tahun 2024.
Direktur Utama Jasa Raharja, Rivan A. Purwantono, memaparkan sejumlah langkah strategis yang telah diambil oleh Jasa Raharja bersama seluruh mitra kerja terkait dalam pembukaan Mukernas Organda.
BATIQA Hotels dapat penghargaan Top 2023 Website Performance dari sebuah perusahaan teknologi terkemuka dalam industri perhotelan, kategori grup hotel ekonomi.
Mengawali kuartal ketiga bertempat di JS Luwansa Hotel Kuningan Jakarta, telah dilakukan peresmian kerja sama dan peluncuran Program Sertifikasi OKR "Certified OKR Practitionerâ antara Akselerasi Bisnis Indonesia dan OKR International.Â
Pertamina, sebagai perusahaan energi nasional, kembali berpartisipasi dalam Indonesia International Motor Show 2024 (IIMS 2024). Dalam pameran ini, Pertamina menghadirkan sebuah booth dengan tema "Green and Performance".
Dirut Bank BJB, Yuddy Renaldi meraih penghargaan kategori Best Performance Chief Executive Officer (CEO) 2023 in Service Scope Expansion to Boost Income Growth
Putri KW memastikan tempat di babak kedua Indonesia Masters 2026 usai menaklukkan wakil Taiwan, Sung Shuo Yun, lewat kemenangan dua gim langsung 21-15, 21-15.
Pasangan para panahan putra Indonesia, Arif Firmansyah dan Ken Swagumilang berhasil melangkah ke babak final nomor compound ganda putra ASEAN Para Games (APG) 2025 setelah menaklukkan wakil Filipina, Burgos Marzel dan Angelo Manangdang.
Sertifikat tanah lama seperti girik hingga letter C tidak akan berlaku lagi mulai 2 Februari 2026. Terkait hal ini, Kementerian ATR/BPN memberikan solusinya.
Tim Monster energy Yamaha memamerkan livery baru untuk motor YZR-M1 V4 yang akan digunakan dua rider mereka, Fabio Quartararo dan Alex Rins di MotoGP 2026.