Medali Perak Paralimpiade Tokyo
Raih Perak, Lifter Ni Nengah Sumbang Medali Pertama Indonesia di Paralimpiade
Lifter Indonesia Ni Nengah Widiasih menyumbangkan medali pertama untuk Indonesia dari cabang angkat berat Paralimpiade Tokyo 2020 di Tokyo International Forum, Kamis (26 Agustus 2021).
Memuat Konten Berikutnya...