Kasus pembakaran dan pengrusakan kotak suara di lima Tempat Pemungutan Suara (TPS) di Kota Sungai Penuh Jambi terus didalami Polres Kerinci diback-up Polda Jambi.ÂÂ
Ketua Divisi Perencanaan dan Logistik KPU Jakarta, Nelvia Gustina mengungkapkan seluruh distribusi kotak suara ke TPS akan dilakukan H-1 jelang pemungutan suara
Pemungutan suara kurang 36 hari lagi, surat suara Pemilihan Bupati-Wakil Bupati Jombang telah tiba di KPU setempat dengan jumlah yang sudah sesuai kebutuhan.
KPU Kota Bandung mulai menerima logistik pemilu yang disimpan di gudang logistik KPU Kota Bandung di Jalan Ibrahim Adzie Kota Bandung, Senin (30/9/2024) malam.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), mulai melakukan kegiatan sortir serta merangkai logistik kotak suara dan bilik suara Pilkada Bantul 2024.
Partai Gerindra protes ke Mahkamah Konstitusi (MK) terkait tindakan KPU Minahasa Selatan yang membuka kotak suara tanpa seizinnya. Ini kata kuasa hukum Gerindra
Video aksi tiga orang polisi menerjang arus deras sungai mengawal pergeseran kotak suara di Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan (Sulsel), viral di media sosial.
Panitia pemungutan suara (PPS) di 136 desa/kelurahan di Situbondo, mulai menggeser kotak berisi surat suara hasil Pemilu 2024 ke masing-masing kecamatan.
Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).