Uang dari siswa yang terkumpul itu, diserahkan pihak sekolah kepada seorang perantara travel. Namun ternyata uang tersebut tidak pernah diterima oleh travel.
Menyeramkan, beredar sebuah video aksi klitih di titik nol Jogjakarta. Seorang pemuda menjadi korban celurit yang dilakukan oleh sekelompok orang dengan sajam.
Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) menyebutkan Gunung Merapi di perbatasan Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta itu mengeluarkan guguran lava enam kali selama pengamatan 27 Januari- 2 Februari 2023.
Wakil Presiden Maâruf Amin beserta istri Wury Estu Handayani dan rombongan terbatas bertolak ke Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), hadiri Peringatan Hari Santri Nasional
Perhelatan Jogjakarta Rame Volkswagen 2022 menghadirkan ratusan mobil VW dengan berbagai macam tipe. Mobil-mobil tersebut membanjiri hall dan parkiran JEC.
Ajang promosi wisata Jogja International Travel Mart (JITM) kembali digelar. Tahun ini memasuki tahun ke-13. Ajang ini dapat menggaet wisatawan mancanegara.
Banjir dengan ketinggian yang mencapai kisaran 2 meter melanda sejumlah di Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati bagian utara, Jawa Tengah, Jumat (9/1/2026) malam.
Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, memastikan pemain anyar Antoine Semenyo masuk dalam daftar skuad untuk menghadapi Exeter City pada putaran ketiga Piala FA 2025/2026. Pertandingan tersebut akan berlangsung di Stadion Etihad, Sabtu (10/1/2026).
Ramalan keuangan zodiak besok 10 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo, lengkap dengan nasihat finansial dan peluang rezeki.
AC Milan jadi sorotan di bursa transfer musim dingin setelah dikaitkan dengan Marco Verratti. Gelandang Italia itu disebut telah menerima tawaran Rossoneri.
Banjir menerjang Desa Sambiroto, Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati, Jawa Tengah, Jumat (9/1/2026) malam. Air bah meluap setelah Sungai Tayu tak mampu menampung debit air akibat hujan deras.
Ketua Indonesia Police Watch (IPW) Sugeng Teguh Santoso, S.H. menyoroti dugaan kriminalisasi terhadap Putriana Hamda Dakka, mantan calon anggota DPR RI dari Partai Nasdem, oleh penyidik Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Sulawesi Selatan.