Internazionale Milano mendapat modal untuk menjalani leg kedua 16 besar Liga Champions. Di Italia, gol tunggal Romelu Lukaku pastikan kemenangan 1-0 atas Porto.
Internazionale Milano membuang kesempatan untuk menambah lebih banyak poin agar dapat mengejar Napoli di puncak Liga Italia. Inter bermain 0-0 dengan Sampdoria.
Kemenangan Internazionale Milano1-0 atas AC Milan dalam Derby della Madonnina belum mengubah posisi di Liga Italia. Inter masih di bawah Napoli yang memimpin.
Sambil menunggu hasil duel AC Milan dan Inter, AS Roma mengambil alih peringkat ketiga Liga Italia. Roma mendapat tambahan poin setelah menang atas Empoli, 2-0.
Pelatih Atalanta, Gian Piero Gasperini, pasang target lolos ke kompetisi Eropa. Ia ingin pasukannya fokus berjuang untuk dapat finis di empat besar Liga Italia.
Antonio Conte mengomel-omel di depan wartawan. Pelatih Tottenham Hotspur kesal pada sikap diam manajemen klubnya yang tidak mau menjelaskan situasi sebenarnya.
Lautaro Martinez kembali tajam. Sepulang dari jadi juara Piala Dunia 2022 bersama tim nasional Argentina, Lautaro kini produktif di klubnya, Internazionale.
Erick Thohir resmi mendaftarkan diri untuk menjadi calon Ketua Umum PSSI periode 2023-2027. Erick datang langsung menyerahkan formulir di Kantor PSSI, Jakarta.
Nama Erick Thohir masuk dalam bursa sebagai calon Ketua Umum Persatuan Sepakbola Indonesia (PSSI). Seberapa layak Erick memimpin PSSI? Bagaimana pengalamannya?
Derby dĆ¢ĀĀItalia berlangsung seru pada pekan 13 Serie A. Dengan dua gol serangan balik, Juventus menundukkan Internazionale Milano 2-0 pada lanjutan Liga Italia.
Bayern Muenchen catat rekor tidak terkalahkan di fase grup Liga Champions. Raksasa Jerman bahkan merebut semua kemenangan setelah mengalahkan Internazionale.
Juara Jerman, Bayern Muenchen, menghantamkan rasa kecewa besar pada tuan rumah Internazionale Milano. Tim tamu memenangi laga pertama Grup C Liga Champions.
Marcus Hojlund dipinjamkan Manchester United ke Napoli. Namun performa memikat membuat Il Partenopei tertarik untuk mendatangkannya secara kepemilikan penuh.
Cody Gakpo berpeluang mencetak sejarah bersama Liverpool saat menghadapi Leeds United di Anfield dengan peluang menyamai rekor legenda klub, Ian Rush. (2/1).
Di banyak negara maju, usaha mikro dan petani kecil justru diposisikan sebagai fondasi penting dalam menjaga stabilitas pangan nasional. Jepang, misalnya, lewat
Seorang siswa SMPN 19 Kota Tangerang Selatan (Tangsel) berinisial MH (13) dinyatakan meninggal dunia pada Minggu (16/11/2025) usai diduga menjadi korban aksi bullying oleh teman sekelasnya.
Persoalan kenaikan gaji ASN sendiri menjadi salah satu pokok bahasan dalam pertemuannya dengan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB)