Ribuan warga negara Indonesia (WNI) di Belanda mengikuti ibadah shalat Idul Fitri 1443 H yang jatuh pada 2 Mei 2022. Setelah seluruh pembatasan sosial terkait penanganan COVID-19 sejak Maret 2022, masyarakat Indonesia memenuhi sejumlah masjid Indonesia yang tersebar di beberapa kota di Belanda, seperti Den Haag, Amsterdam, Rotterdam, Delft, Waalwijk, dan Eindhoven.
Sebagian masyarakat yang ada di Kabupaten Aceh Barat, Aceh, hari ini masih menjalankan puasa. Hal ini dilakukan karena di beberapa daerah di Provinsi Aceh belum terlihat hilal.
Umat Islam di China menetapkan tanggal 1 Syawal 1443 H bertepatan dengan tanggal 3 Mei 2022 sehingga beberapa warga negara Indonesia juga akan menjalankan shalat Idul Fitri di Kedutaan Besar RI di Beijing pada Selasa (3/5/2022) pagi.
Sebanyak 13.851 narapidana di 39 lapas atau rutan di Jawa Timur memperoleh Remisi Khusus Idul Fitri 1443 Hijriah di mana sebanyak 136 orang di antaranya langsung bebas sehingga negara bisa menghemat anggaran sebesar Rp8,1 miliar.
Direktur Jenderal Perhubungan Darat Kemenhub Budi Setiyadi mengatakan bahwa saat ini diprediksikan daerah tujuan terbanyak mudik adalah ke Jawa Tengah yaitu sebesar 26,8 persen atau 21,3 juta orang.
Banjir dengan ketinggian yang mencapai kisaran 2 meter melanda sejumlah di Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati bagian utara, Jawa Tengah, Jumat (9/1/2026) malam.
Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, memastikan pemain anyar Antoine Semenyo masuk dalam daftar skuad untuk menghadapi Exeter City pada putaran ketiga Piala FA 2025/2026. Pertandingan tersebut akan berlangsung di Stadion Etihad, Sabtu (10/1/2026).
Ramalan keuangan zodiak besok 10 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo, lengkap dengan nasihat finansial dan peluang rezeki.
AC Milan jadi sorotan di bursa transfer musim dingin setelah dikaitkan dengan Marco Verratti. Gelandang Italia itu disebut telah menerima tawaran Rossoneri.
Banjir menerjang Desa Sambiroto, Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati, Jawa Tengah, Jumat (9/1/2026) malam. Air bah meluap setelah Sungai Tayu tak mampu menampung debit air akibat hujan deras.
Ketua Indonesia Police Watch (IPW) Sugeng Teguh Santoso, S.H. menyoroti dugaan kriminalisasi terhadap Putriana Hamda Dakka, mantan calon anggota DPR RI dari Partai Nasdem, oleh penyidik Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Sulawesi Selatan.