Pelatih Inter Miami, Gerardo Martino, meminta anak-anak asuhnya untuk bekerja lebih keras dan tidak selalu mengandalkan Lionel Messi di setiap pertandingan.
Tepat dua tahun peringatan kematian Diego Maradona, Argentina meraih kemenangan perdana di Piala Dunia 2022. Lionel Messi memberi gol dan asistensi bagi timnya.
Pertandingan lanjutan di Grup C Piala Dunia 2022 menghadirkan cerita unik. Meksiko mengerahkan pelatih dan penyerang yang akan melawan negara asal, Argentina.
Perhatian tertuju lagi pada Argentina. Setelah kalah oleh Arab Saudi pada laga pertama, Lionel Messi cs siap menang atas Meksiko di Grup C Piala Dunia 2022.
Benarkah Arab Saudi jadi tim terlemah di Grup C Piala Dunia 2022? Bagaimana peluang Meksiko dan Polandia yang saling beradu sebelum bersaing dengan Argentina?
Gelandang kawakan Andres Guardado akan memimpin tim Meksiko di Piala Dunia 2022. Pelatih Gerardo Martino pun membawa kiper senior, Guillermo Ochoa, ke Qatar.
Javier "Chicharito" Hernandez tidak akan pergi ke Piala Dunia 2022 di Qatar. Pelatih Meksiko, Gerardo Martino, telah menyiapkan striker lain sebagai pengganti.
Putri KW memastikan tempat di babak kedua Indonesia Masters 2026 usai menaklukkan wakil Taiwan, Sung Shuo Yun, lewat kemenangan dua gim langsung 21-15, 21-15.
Pasangan para panahan putra Indonesia, Arif Firmansyah dan Ken Swagumilang berhasil melangkah ke babak final nomor compound ganda putra ASEAN Para Games (APG) 2025 setelah menaklukkan wakil Filipina, Burgos Marzel dan Angelo Manangdang.
Sertifikat tanah lama seperti girik hingga letter C tidak akan berlaku lagi mulai 2 Februari 2026. Terkait hal ini, Kementerian ATR/BPN memberikan solusinya.
Tim Monster energy Yamaha memamerkan livery baru untuk motor YZR-M1 V4 yang akan digunakan dua rider mereka, Fabio Quartararo dan Alex Rins di MotoGP 2026.