Wakil Menteri Koperasi (Wamenkop) Farida Farichah menekankan pentingnya peran koperasi dalam memperkuat struktur ekonomi nasional melalui penguatan kelembagaan Kopdes.
Farida Farichah telah ditunjuk Presiden RI Prabowo Subianto menjadi Wakil Menteri Koperasi (Wamenkop). Farida lantas bercerita mengenai awal mula dirinya diberikan mandat tersebut
Wali Kota Cirebon, Effendi Edo menyebut bahwa Sapa Warga merupakan komitmennya untuk menjalin hubungan yang lebih erat dengan masyarakat di kota udang.
Istri ungkap pesan terakhir satpam yang dibunuh anak majikan di Bogor, Jumat (17/1/2025) sebelum ditemukan tewas bersimbah darah di rumah mewah milik pelaku.
Quick count Pilkada Bojonegoro yang digelar Populi Center diperoleh hasil pasangan calon (Paslon) Setyo Wahono-Nurul Azizah sebesar 89,15 persen, sementara Paslon Teguh Haryono-Farida Hidayati sebesar 10,85 persen.Â
Gara-gara haid yang dialami salah satu bapaslon Bupati dan Wakil Bupati Bojonegoro, KPU Bojonegoro menyatakan bahwa tahapan berikutnya belum bisa dilanjutkan.
Para putri dari pasangan calon presiden dan calon wakil presiden Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar yakni Mutiara Baswedan, Mega Safira, dan Rahma Arifa, mengikuti pengajian Majelis Sabilu Taubah pimpinan Muhammad Iqdam Kholid (Gus Iqdam) di Pesantren Mambaul Hikam II, Kabupaten Blitar, Jawa Timur. Siapa dan bagaimana profil Gus Iqdam yang bikin anak-anak Anies Baswedan dan Muhaimin terpana.
Kejuaraan Marching Band untuk tingkat TK, Junior (SD), Senior (SMP/SMA) dan umum, kembali digelar. Berlokasi di Gedung Olah Raga (GOR) Ciracas, Jakarta Timur,.
Klasemen Proliga 2026 putri usai seri Medan, di mana Gresik Phonska berhasil menguasai puncak sedangkan Jakarta Livin Mandiri jadi juru kunci usai babak belur di awal musim.
Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) memberikan penjelasan teknis terkait hancurnya pesawat ATR 42-500 milik Indonesia Air Transport (IAT) di Gunung Bulusaraung, Sulawesi Selatan.
Media Belanda mengindikasikan rasa bingung setelah Miliano Jonathans melakoni debutnya di Excelsior. Sang pemain Timnas Indonesia tampil pada laga kontra Telstar.
Massimiliano Allegri jadi pusat perhatian dalam dinamika bursa transfer AC Milan. Sang pelatih terlihat semakin tegas dalam menentukan arah perekrutan pemain.