Calon Pekerja Migran Indonesia Malaysia
Lagi, TNI AL Lanal Dumai Gagalkan Pemberangkatan Ilegal Calon Pekerja Migran Indonesia-Malaysia
TNI AL Lanal Dumai kembali berhasil menggagalkan pemberangkatan calon Pekerja Migran Indonesia (PMI) menggunakan speed pancung tanpa nama, mesin merk yamaha 85 PK dan 60 PK secara ilegal dengan jumlah pekerja 7 orang (laki-laki) di perairan Tanjung Sentau Hulu Dumai Provinsi Riau pada titik koordinat 2° 000' 22" N - 101° 323'193" E, Senin (21/03/2022).
Memuat Konten Berikutnya...