Banjir Kalimantan Selatan
Usai Banjir Bandang di Balangan, Aktivitas Warga Lumpuh Total
Banjir bandang yang melanda Kecamatan Tebing Tinggi, Kabupaten Balangan, Kalimantan Selatan menyebabkan aktivitas warga di lokasi bencana lumpuh total.
Dua Areal DAS Berstatus Bahaya dan Satu Siaga Banjir di Banjar-Kalsel
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan, melaporkan dua areal Daerah Aliran Sungai (DAS) kini berstatus bahaya banjir di daerah itu, satu DAS berstatus siaga, dan satu DAS lagi masih berstatus normal.
Ratusan Warga Dievakuasi dari Banjir Bandang Balangan, Petugas Gabungan Dikerahkan
Tim gabungan melakukan evakuasi terhadap ratusan warga yang terdampak banjir bandang di Balangan, Kalimantan Selatan. Diketahui, air meluap sejak Sabtu pagi.
Stasiun Meteorologi: Waspadai Potensi Rob di Muara Sungai Barito
Stasiun Meteorologi Syamsudin Noor Banjarbaru, Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel), mengeluarkan peringatan dini bagi masyarakat agar mewaspadai potensi banjir pesisir (rob) di Muara Sungai Barito pada 14-20 Mei 2025
Sebanyak 1.348 Jiwa Terdampak Banjir di Banjarbaru Kalsel
Sebanyak 1.348 jiwa terdampak banjir di Kecamatan Cempaka, Kota Banjarbaru, Kalimantan Selatan (Kalsel) yang menerjang hari ini akibat hujan deras sejak Minggu.
428 KK Terdampak Banjir di Kabupaten Tanah Laut Kalsel
Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan sebanyak 1.312 jiwa dari 428 KK terdampak banjir di Kabupaten Tanah Laut, Provinsi Kalimantan Selatan, Selasa (8/3)
Memuat Konten Berikutnya...