News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Datang dengan Status Juara WSBK, Toprak Razgatlioglu akan Mengubah Gaya Balapnya pada Musim Debutnya di MotoGP 2026

Toprak Razgatlioglu menatap debut MotoGP 2026 dengan kesadaran penuh bahwa tantangan yang dihadapi akan sangat berbeda dibandingkan WorldSBK.
Selasa, 27 Januari 2026 - 14:10 WIB
Toprak Razgatlioglu saat di WorldSBK
Sumber :
  • ANTARA FOTO/M Agung Rajasa/foc.

tvOnenews.com - Toprak Razgatlioglu menatap debut MotoGP 2026 dengan kesadaran penuh bahwa tantangan yang dihadapi akan sangat berbeda dibandingkan WorldSBK.

Hal tersebut Toprak sampaikan saat dirinya mengunjungi Indonesia bersama Yamaha pekan lalu.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Juara WorldSBK tiga kali itu berbicara terbuka soal adaptasinya menuju MotoGP.

Toprak Razgatlioglu
Toprak Razgatlioglu
Sumber :
  • Instagram/Toprak Razgatlioglu

"Ya, mungkin saya perlu mengubah beberapa gaya berkendara karena motor MotoGP benar-benar berbeda dengan Superbike," kata Toprak Razgatlioglu.

Ia menegaskan perbedaan karakter motor membuat pendekatan balapnya harus disesuaikan.

“Karena dengan Superbike, saya melakukan lebih banyak stop-and-go. Tetapi di MotoGP, kecepatan tikungan lebih cepat daripada Superbike.” terang Toprak.

“Jadi, mungkin aku perlu mengubah beberapa gaya, tapi kita lihat saja nanti. Saya mencoba menyesuaikan motor MotoGP, dan jika saya perlu mengubah gaya berkendara, saya siap untuk ini.” tambahnya.

Indonesia memiliki makna spesial bagi Razgatlioglu, terutama Mandalika.

Ia meraih gelar WorldSBK pertamanya di sirkuit tersebut pada 2021, sebuah momen yang tak terlupakan.

Toprak Razgatlioglu saat di WorldSBK
Toprak Razgatlioglu saat di WorldSBK
Sumber :
  • ANTARA FOTO/M Agung Rajasa/foc.

"Saya sangat menyukai sirkuit Mandalika... Dan saya tidak akan pernah melupakan gelar pertama di tahun 2021," ujarnya.

Toprak dijadwalkan kembali ke Mandalika sebagai pembalap MotoGP pada GP Indonesia, 9-11 Oktober.

“Terima kasih kepada semua orang di Indonesia yang telah mengikuti dan mendukung saya. Sekarang saya membutuhkan lebih banyak dukungan karena MotoGP adalah dunia yang berbeda.” terang Toprak.

"Saya butuh waktu untuk beradaptasi dan belajar tetapi saya harap kita bisa melakukan sesuatu yang istimewa seperti di Superbike karena ini adalah tantangan baru bagi saya." pungkasnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pada musim debutnya nanti, Razgatlioglu akan menggunakan ban Michelin, sebelum MotoGP beralih ke era 850cc dan ban Pirelli pada 2027.

(akg)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Polda Metro Jaya Ringkus Dua Tersangka Pengedar Sabu dan Psikotropika di Kota Tangerang

Polda Metro Jaya Ringkus Dua Tersangka Pengedar Sabu dan Psikotropika di Kota Tangerang

Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya mengamankan dua tersangka dalam kasus peredaran narkotika sabu dan psikotropika Happy Five (H5) di wilayah Kota Tangerang, Banten.
Rekap Hasil Hari Pertama Thailand Masters 2026: 3 Wakil Indonesia Lolos 16 Besar

Rekap Hasil Hari Pertama Thailand Masters 2026: 3 Wakil Indonesia Lolos 16 Besar

Berikut rekap hasil hari pertama Thailand Open 2026
Hukum Merayakan Malam Nisfu Syaban, Sebenarnya Boleh atau Tidak?

Hukum Merayakan Malam Nisfu Syaban, Sebenarnya Boleh atau Tidak?

Ustaz Khalid Basalamah mengupas soal hukum merayakan malam Nisfu Syaban. Menurutnya, tidak masalah asalkan tidak terlampau berlebihan dari syariat agama Islam.
Ramalan Weton 28 Januari 2026: 5 Weton Ini Bakal Dihantam Badai Rezeki Sekaligus Ujian Tak Terduga

Ramalan Weton 28 Januari 2026: 5 Weton Ini Bakal Dihantam Badai Rezeki Sekaligus Ujian Tak Terduga

Tanggal 28 Januari 2026 jatuh pada hari Rabu Pon dalam penanggalan Jawa. Berikut lima weton yang diprediksi akan mengalami dinamika nasib paling drastis.
Tidur Lebih Nyenyak dan Terhindar dari Mimpi Buruk, Biasakan Membaca Doa Sebelum Beristirahat Agar Mimpi Indah

Tidur Lebih Nyenyak dan Terhindar dari Mimpi Buruk, Biasakan Membaca Doa Sebelum Beristirahat Agar Mimpi Indah

tidak sedikit orang merasa tidurnya terganggu karena mimpi buruk yang datang berulang kali dan menimbulkan rasa cemas saat terbangun. Baca doa agar mimpi indah
Viral Pedagang Es Diintimidasi Aparat, TNI Minta Konflik Tak Berkepanjangan

Viral Pedagang Es Diintimidasi Aparat, TNI Minta Konflik Tak Berkepanjangan

Kepala Dinas Penerangan Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Donny Pramono angkat bicara soal pedagang es gabus yang diamankan aparat gabungan Polri dan TNI usai diduga terbuat dari bahan berbahaya yakni spons.

Trending

Ramalan Weton 28 Januari 2026: 5 Weton Ini Bakal Dihantam Badai Rezeki Sekaligus Ujian Tak Terduga

Ramalan Weton 28 Januari 2026: 5 Weton Ini Bakal Dihantam Badai Rezeki Sekaligus Ujian Tak Terduga

Tanggal 28 Januari 2026 jatuh pada hari Rabu Pon dalam penanggalan Jawa. Berikut lima weton yang diprediksi akan mengalami dinamika nasib paling drastis.
Hukum Merayakan Malam Nisfu Syaban, Sebenarnya Boleh atau Tidak?

Hukum Merayakan Malam Nisfu Syaban, Sebenarnya Boleh atau Tidak?

Ustaz Khalid Basalamah mengupas soal hukum merayakan malam Nisfu Syaban. Menurutnya, tidak masalah asalkan tidak terlampau berlebihan dari syariat agama Islam.
Tidur Lebih Nyenyak dan Terhindar dari Mimpi Buruk, Biasakan Membaca Doa Sebelum Beristirahat Agar Mimpi Indah

Tidur Lebih Nyenyak dan Terhindar dari Mimpi Buruk, Biasakan Membaca Doa Sebelum Beristirahat Agar Mimpi Indah

tidak sedikit orang merasa tidurnya terganggu karena mimpi buruk yang datang berulang kali dan menimbulkan rasa cemas saat terbangun. Baca doa agar mimpi indah
Viral Pedagang Es Diintimidasi Aparat, TNI Minta Konflik Tak Berkepanjangan

Viral Pedagang Es Diintimidasi Aparat, TNI Minta Konflik Tak Berkepanjangan

Kepala Dinas Penerangan Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Donny Pramono angkat bicara soal pedagang es gabus yang diamankan aparat gabungan Polri dan TNI usai diduga terbuat dari bahan berbahaya yakni spons.
Rekap Hasil Hari Pertama Thailand Masters 2026: 3 Wakil Indonesia Lolos 16 Besar

Rekap Hasil Hari Pertama Thailand Masters 2026: 3 Wakil Indonesia Lolos 16 Besar

Berikut rekap hasil hari pertama Thailand Open 2026
Nasib Tanah Girik Mulai 6 Februari 2026: Benarkah Jadi Milik Negara? Ini Penjelasan Tegas BPN

Nasib Tanah Girik Mulai 6 Februari 2026: Benarkah Jadi Milik Negara? Ini Penjelasan Tegas BPN

Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) berikan penjelaskan soal surat tanah lama, seperti girik yang segera tidak berlaku lagi.
Jadi Saksi Roy Suryo di Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Rocky Gerung: Enggak Ada Urusan Memberatkan Meringankan 

Jadi Saksi Roy Suryo di Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Rocky Gerung: Enggak Ada Urusan Memberatkan Meringankan 

Diketahui, pemenuhan panggilan pemeriksaan ini dilakukan sebagai saksi meringankan, atas permintaan dari tersangka Roy Suryo Dkk.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT