KONI Pusat Lantik Panitia Besar PON 2024 untuk Wilayah Aceh
- antara
Aceh juga menyelenggarakan pertandingan Panahan, Panjat Tebing, Petanque, Rugby, Selam, Selancar Ombak, Sepakbola, Sepaktakraw, Sepatu Roda, Soft Tenis, Tarung Derajat, Tenis Lapangan, Triathlon, dan Woodball, serta Muaythai yang masih menunggu penyelesaian organisasi.
Sumatera Utara mendapat tugas melaksanakan pertandingan 34 cabang olahraga, yakni Akuatik, Atletik, Balap Sepeda, Barongsai, Berkuda (Equestrian), Bermotor, Biliar, serta Binaraga yang menunggu hasil tes doping para atlet), Bola voli, Boling, Bulu Tangkis, Catur, Cricket, Dance Sport, Drumband, dan ESport.
Pertandingan PON 2024 untuk cabang Gateball, Golf, Gulat, Hoki, Ju Jitsu, Kabaddi, Karate, Kick Boxing, Pencak Silat, Sambo, Senam, Sepakbola (Putri) & Futsal, Ski Air, Squash, Taekwondo, Tenis Meja, Tinju dan Wushu juga akan berlangsung di Sumatra Utara. (raw)
Load more